NEWS
-
DJP Catat Ada 198 Juta Faktur Pajak yang Dibuat Lewat Coretax
Ditjen Pajak DJP mencatat sudah ada 198,85 juta faktur pajak yang berhasil diadministrasikan melalui coretax administration system atau Coretax DJP hingga 20 April 2025. Secara terperinci, terdapat 60,34 faktur pajak yang diadministrasikan melalui coretax pada masa pajak Januari 2025. Pada bulan-bulan berikutnya, jumlahnya sebanyak 64,27 juta faktur pajak, 62,57 juta faktur pajak, dan 11,66 juta […]
-
Pajak Masukan yang Ditagih dengan SKPDapat Dikreditkan, Ini Aturannya
Pengusaha kena pajak PKP dapat mengkreditkan pajak masukan yang ditagih dengan penerbitan ketetapan pajak. Hal ini sebagaimana diatur dalam Pasal 9 ayat (9c) UU PPN s.t.d.t.d UU HPP. Berdasarkan pasal tersebut, pajak masukan yang ditagih dengan ketetapan pajak dapat dikreditkan sebesar jumlah pokok PPN yang tercantum dalam ketetapan pajak. Adapun pajak masukan yang ditagih dengan […]
-
Kantor Pajak Gelar Pekan Sita Serentak, 28 Aset Penunggak Pajak Disita
Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pajak (Kanwil DJP) Jawa Barat II menggelar kegiatan Pekan Sita Serentak yang berlangsung pada 21 hingga 25 April 2025. Kegiatan ini melibatkan 11 Kantor Pelayanan Pajak (KPP) di lingkungan Kanwil DJP Jawa Barat II dan bertujuan untuk meningkatkan kepatuhan perpajakan serta pengamanan penerimaan negara. Kepala Kanwil DJP Jawa Barat II, Dasto […]
-
Investor Bitcoin Siap-siap, Negara Eropa Ini Akan Terapkan Pajak Kripto hingga 25%
Kementerian Keuangan Slovenia mengejutkan industri kripto dengan rencananya untuk menerapkan pajak terhadap keuntungan yang bersumber dari aset kripto. Hal ini dalam rangka mengoptimalkan sistem perpajakan dan menutup celah pengemplangan di Slovenia. Dilansir dari Coindesk, Senin (21/4), Slovenia berencana menghadirkan aturan pajak untuk aset kripto hingga 25%. Kebijakan tersebut rencananya akan diterapkan mulai tahun dari 2026. Pajak […]
-
Sebanyak 2,08 Juta Wajib Pajak Berhasil Lapor SPT Masa PPn, PPnBM, PPh via Coretax
Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Kementerian Keuangan (Kemenkeu) terus melakukan upaya perbaikan dan penyempurnaan dalam implementasi sistem pajak canggih Coretax. Terutama pada pengelolaan pelaporan SPT masa PPN, PPnBM, dan PPh yang total tercatat 2,08 juta pelapor Direktur Penyuluhan, Pelayanan dan Hubungan Masyarakat DJP Kemenkeu, Dwi Astuti menyampaikan, pengelolaan SPT masa mencatat perbaikan latensi secara signifikan, seperti pada […]