NEWS

  • Sembilan Obyek Pajak di Jatinegara Dipasang Stiker

    Sembilan Obyek Pajak di Jatinegara Dipasang Stiker

    Jajaran Unit Pelayanan Pemungutan Pajak Daerah (UP3D) Kecamatan Jatinegara, Rabu (25/9), melakukan penempelan stiker terhadap sembiln obyek pajak yang belum menunaikan kewajibannya. Kepala UP3D Kecamatan Jatinegara, Raden Bayu Nugroho mengatakan, sebelum dilakukan tindakan penempelan stiker penunggak pajak pihaknya sudah menempuh jalan persuasif dengan teguran lisan dan tertulis. Namun, sampai batas waktu yang ditentukan para wajib […]

  • Whistleblowing System: Pendekatan Bela Negara dalam Pemungutan Pajak

    Whistleblowing System: Pendekatan Bela Negara dalam Pemungutan Pajak

    “JATUH bangunnya negara ini sangat tergantung dari bangsa ini sendiri. Makin pudar persatuan dan kepedulian, Indonesia hanyalah sekadar nama dan gambar seuntaian pulau di peta. Jangan mengharapkan bangsa lain respek terhadap bangsa ini, bila kita sendiri gemar memperdaya sesama saudara sebangsa, merusak dan mencuri kekayaan Ibu Pertiwi.” Kutipan dari Bung Hatta ini seharusnya menjadi penyemangat […]

  • IBFD Catat Insentif Pajak Indonesia Tumpang Tindih dan Berbiaya Mahal

    IBFD Catat Insentif Pajak Indonesia Tumpang Tindih dan Berbiaya Mahal

    Hadirnya pajak minimum global memberikan momentum bagi Indonesia untuk mengevaluasi insentif-insentif pajak yang berlaku selama ini. Berdasarkan catatan International Bureau of Fiscal Documentation (IBFD), insentif-insentif pajak yang diberikan oleh Indonesia masih bersifat tumpang tindih antara satu dengan yang lain. “Insentif pajak masih tumpang tindih antara satu dan yang lain. Kompleksitasnya luar biasa. Insentif-insentif ini terkadang […]

  • Penghuni Rusun Pertanyakan IPL Kena Pajak: Apa Dasarnya?

    Penghuni Rusun Pertanyakan IPL Kena Pajak: Apa Dasarnya?

    Rencana pengenaan Pajak Pertambahan Nilai (PPN) pada Iuran Pengelolaan Lingkungan (IPL) rumah susun (rusun) dinilai tidak tepat sasaran dan tidak memiliki dasar hukum. Hal ini menimbulkan penolakan keras dari penghuni dan pemilik rusun. Ketua Perhimpunan Pemilik dan Penghuni Satuan Rumah Susun (PPPSRS) Thamrin Residences Bernadeth Kartika menjelaskan IPL yang dikumpulkan adalah untuk memelihara fasilitas dan […]

  • RI Ingin Terapkan Pajak Minimum 15%, Kejar Tambahan Setoran Rp8 T

    RI Ingin Terapkan Pajak Minimum 15%, Kejar Tambahan Setoran Rp8 T

    Pemerintah Indonesia berencana segera menerapkan global minimum tax atau pajak minimum global. GMT itu diusulkan Organisasi Kerja Sama Ekonomi dan Pembangunan (OECD) dengan tarif efektif minimum 15%. Wakil Menteri Keuangan II Thomas Djiwandono mengatakan, penerapan pajak minimum global di Indonesia itu dapat menambah pendapatan atau penerimaan negara sebesar Rp 3,8 triliun sampai dengan Rp 8,8 […]

WhatsApp WA only