Mindblown: a blog about philosophy.

  • Tax Ratio Indonesia Cenderung Rendah, Ini Penyebabnya

    Tax Ratio Indonesia Cenderung Rendah, Ini Penyebabnya

    Rasio pajak Indonesia cenderung mengalami penurunan setiap tahunnya. Berdasarkan data Kementerian Keuangan, rasio pajak pada tahun 2019 mencapai 8,42% terhadap Produk Domestik Bruto (PDB). Kemudian pada tahun 2020 menurun menjadi 6,95% terhadap PDB. Meskipun pada akhirnya, di tahun 2021 kembali naik menjadi 7,53% namun angka tersebut masih rendah jika dibandingkan dengan rasio pajak 2019.  Begitu […]

  • Rasio Pajak Tak Ideal, Ekonom: Beban Utang Akan Semakin Berat

    Rasio Pajak Tak Ideal, Ekonom: Beban Utang Akan Semakin Berat

    Kemampuan pemerintah dalam membayar utang patut diperhatikan ke depannya. Pasalnya, ketidakseimbangan rasio utang dengan rasio pajak saat ini akan berdampak kepada kerentanan pemerintah dalam membayar utang di masa mendatang. Kementerian Keuangan mencatat, rasio utang per September 2022 berada pada kisaran 39,3% terhadap Produk Domestik Bruto (PDB). Angka ini naik jika dibandingkan dengan bulan sebelumnya yang […]

  • Dorong Kepatuhan Pajak, UMKM Perlu Simplifikasi dan Pendampingan

    Dorong Kepatuhan Pajak, UMKM Perlu Simplifikasi dan Pendampingan

    Pemerintah dinilai perlu melanjutkan upaya simplifikasi layanan sekaligus memberikan pendampingan bagi wajib pajak pelaku UMKM. Senior Partner DDTC Danny Septriadi mengatakan tarif pajak khusus yang diberlakukan kepada UMKM sudah tergolong kecil sehingga tidak memberatkan. Meski demikian, UMKM tetap memerlukan pendampingan agar dapat melaksanakan kewajiban pajaknya dengan baik. “Saya paham [dengan tarif pajak] 0,5%, mereka akan […]

  • Minim Sosialisasi, Partisipasi Pajak di Sektor UMKM Rendah

    Minim Sosialisasi, Partisipasi Pajak di Sektor UMKM Rendah

    Pelaku UMKM Indonesia memiliki tingkat kesadaran yang tinggi akan pentingnya membayar pajak. Namun akibat rendahnya literasi dan pemahaman perhitungan perpajakan, kontribusi pelaku UMKM terhadap penerimaan pajak masih rendah. Hal ini berdasarkan hasil temuan lembaga riset pajak DDTC Fiscal Research and Advisory (FRA) yang mengungkapkan mayoritas UMKM wajib pajak menyatakan pajak merupakan sarana kontribusi terhadap negara […]

  • Sederet Dukungan Pajak UMKM, dari Tarif Khusus Hingga Layanan Digital

    Sederet Dukungan Pajak UMKM, dari Tarif Khusus Hingga Layanan Digital

    Pemerintah telah menggunakan pajak sebagai instrumen untuk mendukung UMKM. Staf Ahli Menteri Keuangan Bidang Pengawasan Pajak Nufransa Wira Sakti mengatakan isu kepatuhan UMKM menjadi tantangan tersendiri. Menurutnya, kepatuhan UMKM dapat ditingkatkan dengan membuat regulasi pajak yang berpihak pajak UMKM dan mendigitalisasi layanan. “Kementerian Keuangan atau Ditjen Pajak (DJP) menyediakan layanan digital yang dapat digunakan UMKM […]

Got any book recommendations?


WhatsApp WA only