NEWS
-
Sudah Ada Aturan, Uji Emisi Syarat Bayar Pajak STNK Belum Diterapkan
Berdasarkan Peraturan Pemerintah Nomor 22 Tahun 2021 tentang Lingkungan Hidup, kendaraan di atas tiga tahun wajib mengikuti uji emisi dan hasilnya bakal menentukan tarif pajak kendaraan bermotor (PKB). Meski aturannya sudah ada penerapan hal ini belum dilakukan. Regulasi itu sudah diundangkan pada Februari 2021 dan ditetapkan berlaku dua tahun kemudian, yakni pada Februari 2023. Provinsi DKI […]
-
Penerimaan Pajak di DJP Riau Sudah Mencapai Rp17,57 Triliun
Memasuki Oktober 2023, Kantor Wilayah DJP Riau berhasil mengumpulkan penerimaan pajak selama Januari sampai dengan September senilai Rp17,5 triliun, atau sebesar 79,4% dari target Rp22,138 triliun. Kepala DJP Riau Ahmad Djamhari menyebutkan capaian penerimaan ini jika dibandingkan dengan 2022 mengalami pertumbuhan sebesar 9,47%. Sektor industri pengolahan berkontribusi terbesar dengan realisasi netto Rp4,85 triliun dan tumbuh […]
-
Pemkot Bandarlampung optimis pajak hiburan capai target Rp24 miliar
Pemerintah Kota (Pemkot) Bandarlampung optimis sektor retribusi pajak hiburan di kota ini mampu mencapai target yang telah ditentukan sebesar Rp24 miliar pada tahun 2023 ini. “Target tahun ini Rp24 miliar untuk pajak hiburan, kami yakin di akhir tahun ini akan terealisasi,” kata Kasubid Pajak Hotel, Restoran, dan Hiburan Badan Pengelola Pajak dan Retribusi Daerah (BPPRD) […]
-
DJP Bangun Taxpayer Account Management, Potensi Fraud Bisa Ditekan
JAKARTA. Ditjen Pajak (DJP) menilai pengembangan akun wajib pajak atau taxpayer account management (TAM) akan menekan potensi ketidakberesan atau fraud. Direktur Penyuluhan, Pelayanan, dan Humas DJP Dwi Astuti mengatakan TAM menyediakan berbagai fitur yang dibutuhkan wajib pajak. Menurutnya, aplikasi ini juga akan menjadi sarana interaksi antara wajib pajak dan DJP yang dilakukan secara digital. “Dengan […]
-
Setoran Dividen BUMN Sudah Melampaui Target, Capai Rp 74.09 Triliun Per Oktober 2023
Kementerian Keuangan melaporkan, realisasi dividen Badan Usaha Milik Negara (BUMN) hingga 31 Oktober telah mencapai Rp 74,09 triliun. Realisasi tersebut sudah mencapai 134% atau melebihi target dalam Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) 2023 sebesar Rp 49,1 triliun. “Realisasi setoran dividen per 31 Oktober 2023 Rp 74,09 triliun. Sudah melampaui target di APBN 2023,” tutur […]