Author: admin 05

  • Di Depan Pengusaha, Menko Darmin Beberkan Jurus Ekonomi Berdikari

    Di Depan Pengusaha, Menko Darmin Beberkan Jurus Ekonomi Berdikari

    Pemerintah saat ini mengupayakan situasi dalam membuat kebijakan-kebijakan guna memperkuat neraca perdagangandan mendorong investasi langsung. Di tengah ketidakpastian ekonomi global yang tampak kurang optimal. Seperti yang dilansir dari laman Kementerian Perekonomian, Selasa (27/11/2018), Program Nawacita terus diupayakan untuk dapat terealisasi, salah satunya berdikari dalam ekonomi. Namun demikian, ketidakpastian ekonomi global terus melanda dan membuat kinerja […]

  • Menko Darmin Sebut Alibaba Bikin Impor Barang Konsumsi Melonjak

    Menko Darmin Sebut Alibaba Bikin Impor Barang Konsumsi Melonjak

    Upaya pemerintah mengerem laju impor belum terlihat pada data perdagangan. Pada Oktober 2018, neraca perdagangan defisit 1,82 miliar dolar AS. Lonjakan impor hingga 23,66 persen menjadi penyebab utama defisit neraca perdagangan. Barang konsumsi yang porsinya 8,52 persen dari total impor ikut melonjak 20,04 persen menjadi 1,5 miliar dolar AS. Menteri Koordinator bidang Perekonomian, Darmin Nasution […]

  • Jelang Pertemuan OPEC dan G20, Harga Minyak Merangkak Naik

    Jelang Pertemuan OPEC dan G20, Harga Minyak Merangkak Naik

    Jakarta. Pada perdagangan hari ini Rabu (28/11/2018) hingga pukul 09.58 WIB, harga minyak jenis brent kontrak Januari 2019 naik 0,63% ke level US$ 60,59/barel. Di waktu yang sama, harga minyak jenis light sweet kontrak Januari 2019 menguat 0,68% ke level US$ 51,91/barel. Harga minyak mampu merangkak naikpasca kemarin terkoreksi tipis. Pada penutupan perdagangan hari Selasa (28/11/2018), harga minyak light […]

  • Berharap Uluran Tangan Pemerintah Hadapi Paceklik Harga Sawit

    Berharap Uluran Tangan Pemerintah Hadapi Paceklik Harga Sawit

    Ibarat roda yang berputar, industri sawit kini tengah berada di bawah atau memasuki masa-masa sulit. Harga minyak sawit mentah (crude palm oil/CPO) yang mengkilap di tahun lalu, berubah drastis di penghujung tahun ini. Berdasarkan data Gabungan Pengusaha Kelapa Sawit Indonesia (GAPKI), rata-rata harga CPO tahun lalu masih meningkat 2 persen dari US$700,4 per ton menjadi US$714,3 […]

  • Bea Cukai Optimis Cukai Plastik Bisa Diterapkan 2019

    Bea Cukai Optimis Cukai Plastik Bisa Diterapkan 2019

    Jakarta. Direktur Jenderal Bea Cukai Kementerian Keuangan (Kemenkeu) Heru Pambudi optimis kebijakan pengenaan cukai terhadap plastik tak ramah lingkungan dapat diterapkan tahun depan. “Kalau melihat antusiasme masyarakat, kemudian pembicaraan yang kita lakukan melalui Panitia Antar Kementerian atau PAK, kita tentunya optimistis,” kata Heru saat ditemui di Kantor Pusat Bea Cukai, Jakarta, Selasa, 27 November 2018. […]

WhatsApp WA only