Author: Admin 19
-
SPT Era Coretax Muat Lampiran Penghitungan Rasio Biaya Pinjaman/EBITDA
Peraturan Dirjen Pajak Nomor PER-11/PJ/2025 turut memuat lampiran khusus yang perlu digunakan oleh wajib pajak badan untuk menghitung biaya pinjaman yang dapat dibebankan dalam penghitungan PPh. Lampiran dimaksud adalah Lampiran 11B – Penghitungan Biaya Pinjaman yang Dapat Dibebankan untuk Keperluan Penghitungan Pajak Penghasilan yang merupakan bagian dari SPT Tahunan PPh Wajib Pajak Badan. “Pengisian lampiran ini didasarkan […]
-
Aset Penunggak Pajak Bakal Disita Serentak Pekan Ini oleh DJP, Siap-Siap
Direktorat Jenderal Pajak Kementerian Keuangan resmikan Pekan Sita Serentak Tahun 2025 yang dimulai di wilayah Jawa Barat, dengan menyita 133 aset para penunggak pajak. Direktur Penegakan Hukum Kantor Pusat Ditjen Pajak Eka Sila Kusna Jaya mengungkapkan bahwa kegiatan ini bertujuan untuk mengoptimalkan penerimaan pajak melalui penagihan aktif, meningkatkan sinergi dan koordinasi antar-KPP dalam bidang penagihan. […]
-
Luhut Yakin Coretax Sempurna dalam Dua Tahun, Bisa Dongkrak Ekonomi 1,5 Persen
Ketua Dewan Ekonomi Nasional (DEN) Luhut Binsar Pandjaitan meyakini sistem perpajakan Coretax bisa berfungsi optimal dalam dua tahun ke depan. Coretax resmi diluncurkan 1 Januari 2025. Sejak saat itu, sistem ini mengalami sejumlah kendala teknis. Pemerintah masih menyempurnakan sistem tersebut agar bisa berjalan penuh. “Saya yakin Coretax bisa berfungsi dengan baik dalam 1 atau 2 […]
-
Coretax dan Simbara Bisa Kontribusi 1,5% ke Pertumbuhan Ekonomi
Dewan Ekonomi Nasional (DEN) menilai dengan adanya penerapan Sistem Informasi Mineral dan Batubara (Simbara) dan Sistem Inti Administrasi Perpajakan (Core Tax Administration System) atau juga dikenal sebagai coretax, akan memberikan dampak positif hingga 1,5% ke pertumbuhan ekonomi nasional. Namun hal itu baru dapat dicapai saat Simbara dan coretax berjalan secara optimal dalam 2 tahun ke […]
-
Luhut Klaim Coretax Bisa Tambah Pertumbuhan Ekonomi hingga 1,5%
Ketua Dewan Ekonomi Nasional Luhut Binsar Pandjaitan mengklaim sistem inti administrasi perpajakan alias Coretax mampu menambah pertumbuhan ekonomi hingga 1,5%. Luhut tidak menampik bahwa Coretax yang diluncurkan pada awal 2025 masih kerap bermasalah. Dia pun menyatakan pemerintah terus berupaya memperbaiki berbagai permasalahan Coretax tersebut. “Saya yakin Coretax dapat berfungsi dengan sangat baik dalam waktu satu […]