Author: Admin 19

  • Waduh! Pajak dan Exchange Ilegal Jadi Tantangan Kripto di Indonesia

    Waduh! Pajak dan Exchange Ilegal Jadi Tantangan Kripto di Indonesia

    Meski peluang kripto untuk berkembang sebagai instrumen pembayaran di Indonesia dinilai terbuka lebar, sejumlah tantangan dinilai harus segera diatasi. Salah satunya adalah maraknya exchange ilegal yang masih beroperasi dan mengambil porsi besar dari transaksi pengguna dalam negeri. CEO Tokocrypto, Calvin Kizana, menyebut masalah ini harus menjadi perhatian utama karena dapat mengganggu perlindungan konsumen sekaligus merugikan […]

  • Pemerintah Bidik 200 Perusahaan Penunggak Pajak Rp 60 Triliun

    Pemerintah Bidik 200 Perusahaan Penunggak Pajak Rp 60 Triliun

    Pemerintah terus menggenjot penerimaan negara dengan mengejar 200 wajib pajak besar yang menunggak pembayaran pajak. Mayoritas dari penunggak tersebut merupakan perusahaan dengan nilai tunggakan mencapai Rp 60 triliun. Dari jumlah itu, realisasi pembayaran per September 2025 baru sekitar Rp 5,1 triliun atau 8,5 persen yang dilakukan oleh 84 wajib pajak. Upaya ini ditargetkan tuntas pada […]

  • Pemungutan Pajak oleh Marketplace Tak Otomatis, Harus Ada Penunjukan

    Pemungutan Pajak oleh Marketplace Tak Otomatis, Harus Ada Penunjukan

    Kementerian Keuangan (Kemenkeu) menegaskan ketentuan pemungutan PPh Pasal 22 oleh penyedia marketplace sebagaimana termuat dalam PMK 37/2025 tidaklah berlaku secara otomatis. Analis Senior Kebijakan Fiskal Ditjen Strategi Ekonomi dan Fiskal (DJSEF) Kemenkeu Melani Dewi Astuti menekankan pemungutan dilaksanakan hanya oleh penyedia marketplace yang sudah ditunjuk sebagai pemungut PPh Pasal 22. “Pemungutannya hanya akan jalan kalau […]

  • Purbaya Tunda Pajak 0,5% Pedagang Online, DPR: Langkah Realistis!

    Purbaya Tunda Pajak 0,5% Pedagang Online, DPR: Langkah Realistis!

    Menteri Keuangan Purbaya Yudhi Sadewa memutuskan untuk menunda penerapan pemungutan pajak penghasilan (PPh) Pasal 22 pedagang online di e-commerce sebesar 0,5%. Kebijakan tersebut dinilai Ketua Komisi XI DPR RI, Mukhamad Misbakhun sebagai langkah yang tepat dalam menghadapi kondisi ekonomi nasional yang tengah dalam fase pemulihan dan tetap mendukung pelaku usaha kecil. “Ini langkah pemerintah yang […]

  • Jaga Ekonomi, Pemprov Adakan Pemutihan dan Diskon Pajak Kendaraan

    Jaga Ekonomi, Pemprov Adakan Pemutihan dan Diskon Pajak Kendaraan

    Pemprov Sumatera Utara (Sumut) menyelenggarakan penghapusan denda atau pemutihan dan diskon pajak kendaraan bermotor (PKB) mulai dari 1 Oktober 2025. Kepala Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Sumut Ardan Noor mengatakan program ini bertujuan untuk memberikan kemudahan bagi masyarakat untuk melunasi PKB. Selain itu, untuk mendongkrak pendapatan asli daerah (PAD). “Program ini adalah salah satu upaya menjaga […]

WhatsApp WA only