Author: Admin 02

  • Putar Otak Cari Tambahan Pajak

    Putar Otak Cari Tambahan Pajak

    JAKARTA. Rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (RAPBN) 2024 menargetkan penerimaan perpajakan Rp 2.307,9 triliun, 8,9% lebih besar dari outlook penerimaan perpajakan 2023 yang sebesar Rp 2.118,3 triliun. Karena itu, penerimaan perpajakan tahun depan bakal digenjot dengan laju atau kecepatan kenaikan dua kali lipat lebih dibandingkan laju tahun ini yang diperkirakan hanya naik 4,1%. Pada […]

  • Kejar Target Perpajakan Rp 2.307 T, Jokowi Ungkap Skema NIK Jadi NPWP

    Kejar Target Perpajakan Rp 2.307 T, Jokowi Ungkap Skema NIK Jadi NPWP

    Jakarta. Pemerintah menargetkan pendapatan negara Rp 2.781,3 triliun tahun depan, jumlah tersebut akan dipenuhi paling banyak dari penerimaan perpajakan senilai Rp 2.307,9 triliun. Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengatakan ada empat langkah yang akan ditempuh untuk menggenjot penerimaan perpajakan sebesar itu. Salah satu langkahnya adalah meningkatkan rasio perpajakan dengan melakukan implementasi Nomor Induk Kependudukan (NIK) sebagai […]

  • Kendalikan Polusi, Pemerintah Siapkan Pajak Pencemaran Lingkungan

    Kendalikan Polusi, Pemerintah Siapkan Pajak Pencemaran Lingkungan

    JAKARTA. Pemerintah tengah menyiapkan kebijakan pajak pencemaran lingkungan sebagai salah satu solusi pengendalian polusi. Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan Siti Nurbaya mengatakan Presiden Joko Widodo (Jokowi) telah memerintahkan jajarannya untuk menangani persoalan polusi yang terjadi di perkotaan, terutama Jakarta. Siti menyebutkan pengenaan pajak pencemaran lingkungan juga sejalan dengan Pasal 206 PP 22/2021 tentang Penyelenggaraan Perlindungan […]

  • Sosialisasi Pajak & BDS, DJP Jatim II Ungkap Soal Sistem Berbasis Data

    Sosialisasi Pajak & BDS, DJP Jatim II Ungkap Soal Sistem Berbasis Data

    BANGKALAN. Dengan pembaruan sistem inti administrasi perpajakan (PSIAP) dalam agenda reformasi perpajakan, Ditjen Pajak (DJP) membangun sistem berbasis data. Kepala Bidang Penyuluhan, Pelayanan dan Humas Kanwil DJP Jawa Timur II Heru Susilo menyampaikan agenda reformasi perpajakan dalam acara Stakeholder Engagement Kemenkeu Satu di Aula KPP Pratama Bangkalan, Senin (14/8/2023). “Pemerintah melakukan reformasi perpajakan melalui pembangunan […]

  • Dapat Surat SP2DK, Instansi Pemerintah Ini Datangi Kantor Pajak

    Dapat Surat SP2DK, Instansi Pemerintah Ini Datangi Kantor Pajak

    SINJAI. Pegawai dari Dinas Koperasi UKM dan Tenaga Kerja Kabupaten Sinjai mendatangi Kantor Pelayanan, Penyuluhan, dan Konsultasi Perpajakan Sinjai guna menindaklanjuti Surat Permintaan Penjelasan atas Data dan/atau Keterangan (SP2DK) pada 31 Juli 2023. Pegawai dari Kantor Pelayanan, Penyuluhan, dan Konsultasi Perpajakan (KP2KP) Sinjai Muhammad Syahrul mengatakan instansi bersangkutan menerima SP2DK sehubungan dengan adanya perbedaan data […]

WhatsApp WA only