Author: Admin 02
-

Penjualan Melesat Ditopang Diskon PPnBM Mobil Baru
JAKARTA. Insentif diskon pajak pertambahan nilai barang mewah kendaraan bermotor (PPnBM mobil) kembali dilanjutkan pada 2022. Kebijakan ini diprediksi ampuh mengerek penjualan kendaraan roda empat, khususnya kategori mobil murah dengan harga jual di bawah Rp 200 juta, atau kategori low-cost green car (LCGC). Pasalnya, mobil tipe ini akan mendapat diskon pajak hingga 100 persen atau […]
-

Kanwil DJP Jakarta Pusat Raih Penerimaan Pajak Rp78,65 Triliun hingga Oktober 2024
Penerimaan Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Jakarta Pusat mencapai Rp78,65 triliun hingga 31 Oktober 2024. Raihan ini sebesar 76,11 persen dari target Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) yang ditetapkan sebesar Rp103,33 triliun, dengan pertumbuhan 3,34 persen yoy dibandingkan tahun sebelumnya. “Berdasarkan jenis pajaknya, capaian Kanwil DJP Jakarta Pusat terdiri dari Pajak Penghasilan (PPh) […]
-

Kanwil DJP Jakarta Pusat Catatkan Penerimaan Pajak Rp78,65 Triliun hingga Oktober 2024
JAKARTA. Penerimaan Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Jakarta Pusat mencapai Rp78,65 triliun hingga 31 Oktober 2024. Capaian ini setara 76,11% dari target Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) yang ditetapkan sebesar Rp103,33 triliun, dengan pertumbuhan 3,34% yoy dibandingkan tahun sebelumnya. “Berdasarkan jenis pajaknya, capaian Kanwil DJP Jakarta Pusat terdiri dari Pajak Penghasilan (PPh) sebesar […]
-

OECD Bongkar Rendahnya Setoran Pajak RI, Kebanyakan Pekerja Informal!
Jakarta. Organisasi Kerja Sama dan Pembangunan Ekonomi atau OECD mengonfirmasi penerimaan pajak Indonesia merupakan yang terendah dibanding negara-negara ASEAN. Masalahnya, terletak pada banyaknya pekerja informal di Indonesia dan rendahnya kepatuhan perpajakan. Sebagaimana diketahui, rasio pajak terhadap produk domestik bruto (PDB) Indonesia hanya di kisaran 10,21%, sedangkan Vietnam di kisaran 22,7%, diikuti Filipina yang bergeraknya di […]
-

Waspada! Ditjen Pajak Ingatan Risiko Penipuan Berkedok Coretax
Jakarta. Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Kementerian Keuangan mengingatkan masyarakat untuk berhati-hati terhadap potensi penipuan yang meminta wajib pajak mengakses tautan atau mengunduh aplikasi mencurigakan yang mengatasnamakan implementasi coretax system. Peringatan ini diungkapkan oleh DJP mengingat pihaknya tengah mengirimkan email blast dan WhatsApp blast dengan nomor terverifikasi +62 822-3000-9880 kepada para Wajib Pajak mengenai imbauan untuk mengakses perkembangan […]
WA only