Author: Admin 03

  • ‘Obat’ untuk Sembuhkan Tekor Neraca Dagang Dinilai Tak Ampuh

    ‘Obat’ untuk Sembuhkan Tekor Neraca Dagang Dinilai Tak Ampuh

    Jakarta – Mantan Menteri Keuangan Fuad Bawazier mengkritisi sejumlah kebijakan pemerintah yang ditujukan untuk mendorong kinerja ekspor belum efektif dalam memperbaiki neraca perdagangan Indonesia yang tekor. Fuand menyebut, ‘obat’ dongkrak ekspor itu mulai dari paket kebijakan, penerapan program B20 atau pencampuran Fame sawit ke solar, hingga pemberian insentif pajak. “Untuk mengurangi neraca perdagangan makanya ada B20, […]

  • KPK dampingi tata kelola seluruh provinsi di Indonesia

    KPK dampingi tata kelola seluruh provinsi di Indonesia

    Direktorat Pencegahan KPK sudah mendampingi 34 provinsi di Indonesia untuk mendorong perbaikan tata kelola pemerintahan. “KPK dalam fungsi ‘trigger mechanism’ tahun ini mendampingi total 34 pemerintah provinsi termasuk di dalamnya pemerintah kabupaten dan kota,” kata Ketua KPK Agus Rahardjo di gedung KPK Jakarta. Agus menyampaikan hal itu dalam konferensi pers akhir tahun Kinerja KPK 2018 […]

  • KPK Soroti Penerimaan Pajak Reklame DKI Jakarta yang Tak Optimal

    KPK Soroti Penerimaan Pajak Reklame DKI Jakarta yang Tak Optimal

    Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menyoroti penerimaan pajak daerah, khususnya pajak reklame di Provinsi DKI Jakarta yang kurang optimal. Saat ini, hanya 5 dari 295 tiang reklame di Jakarta yang berizin. Hal ini menyebabkan Pemprov DKI Jakarta berpotensi kehilangan pendapatan sebesar Rp 130 miliar dari pajak reklame. Ketua KPK Agus Rahardjo mengatakan, banyaknya tiang reklame yang […]

  • Pelaku Industri Tolak Cukai Plastik, Ini Alasannya!

    Pelaku Industri Tolak Cukai Plastik, Ini Alasannya!

    JAKARTA – Asosiasi Industri Olefin Aromatik dan Plastik Indonesia menolak pengenaan tarif cukai plastik yang dinilai tidak mendesak untuk diberlakukan. “Kami menolak (pengenaan tarif cukai plastik), karena masalahnya adalah harus pada edukasi dari pengelolaan sampah,” kata Sekretaris Jenderal Asosiasi Industri Olefin Aromatik dan Plastik Indonesia, Fajar Budiono dalam diskusi di Jakarta, Selasa (18/12). Fajar mengatakan […]

  • Pengusaha Keberatan Cukai Plastik

    Pengusaha Keberatan Cukai Plastik

    Rencana pemerintah melakukan pengenaan cukai plastik menuai polemik. Sejumlah pengusaha keberatan rencana kutipan tersebut. Pasalnya, rencana itu tidak otomatis menuntas problem dalam industri plastik. Sekretaris Jenderal Asosiasi Industri Olefin, Aromatik dan Plastik Indonesia (Inaplas) Fajar Budiono penerapan cukai plastik belum menyelesaikan masalah untuk perbaikan manajemen sampah saat ini masih ruwet dan salah dosis. Kalau masalah […]

WhatsApp WA only