Author: Admin 01

  • Tak Semua UMKM Dapat Simplifikasi Prosedur Pajak Ditanggung Pemerintah

    Tak Semua UMKM Dapat Simplifikasi Prosedur Pajak Ditanggung Pemerintah

     Ditjen Pajak (DJP) menyatakan tidak semua pelaku usaha usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) dibebaskan dari kewajiban pengajuan Surat Keterangan untuk memanfaatkan insentif pajak penghasilan (PPh) final ditanggung pemerintah. Direktur Penyuluhan, Pelayanan, dan Hubungan Masyarakat DJP Hestu Yoga Saksama mengatakan Surat Keterangan PP 23/2018 tetap diperlukan bagi wajib pajak (WP) UMKM yang melunasi PPh final […]

  • Awal Agustus, e-Bupot PPh 23/26 OnlinePajak Mulai Berlaku

    Awal Agustus, e-Bupot PPh 23/26 OnlinePajak Mulai Berlaku

    Mulai 1 Agustus 2020, bukti potong PPh Pasal 23 dan/atau PPh Pasal 26 harus menggunakan e-Bukti Potong (e-Bupot)  untuk membuat dan menerbitkan bukti potong PPh tersebut. Direktur Jenderal Pajak (DJP) telah menetapkan peraturan ini dengan menerbitkan Surat Keputusan No. KEP-269/PJ/2020 yang mengimbau seluruh Pengusaha Kena Pajak (PKP) yang terdaftar di Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama di seluruh […]

  • Realisasi penerimaan Bea Cukai hinga Juni tumbuh 45,32%

    Realisasi penerimaan Bea Cukai hinga Juni tumbuh 45,32%

    JAKARTA. Kementerian Keuangan (Kemenkeu) mencatat, pada semester I 2020 ini realisasi penerimaan Direktorat Jenderal Bea dan Cukai (DJBC) mencapai Rp 93,21 triliun atau tumbuh sebesar 45,32% dari target Perpres 72/2020. Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati menjelaskan, penerimaan pajak mengalami pertumbuhan 8,84% didorong penerimaan cukai yang tumbuh 13% year on year (yoy) dibandingkan tahun 2019. Sedangkan, Menkeu juga […]

  • Penerimaan Minus, Sri Mulyani Sebut Ada Dampak dari Insentif Pajak

    Penerimaan Minus, Sri Mulyani Sebut Ada Dampak dari Insentif Pajak

    Kementerian Keuangan mencatat penerimaan pajak hingga semester I/2020 masih tercatat kontraksi 12,0% dibandingkan periode yang sama tahun lalu. Penurunan penerimaan pajak hingga akhir Juni 2020 tersebut tercatat lebih dalam dibandingkan dengan akhir bulan sebelumnya 10,8%. Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengatakan kontraksi tersebut juga disebabkan oleh pemberian berbagai insentif pajak pada dunia usaha. “Pada penerimaan […]

  • Stimulus Pajak Diperpanjang hingga Akhir Tahun, Menyasar Lebih Banyak Sektor Usaha

    Stimulus Pajak Diperpanjang hingga Akhir Tahun, Menyasar Lebih Banyak Sektor Usaha

     Kebijakan pemberian stimulus pajak untuk membantu wajib pajak menghadapi dampak pandemi Covid-19 kini diberikan ke lebih banyak sektor usaha. Selain itu, stimulus pajak ini dapat dimanfaatkan  hingga Desember 2020 dengan prosedur yang lebih sederhana. Adapun perluasa dan perubahan prosedur pemberian fasilitas tersebut di antaranya, Pertama, Insentif PPh Pasal 21 bagi aryawan yang bekerja pada perusahaan […]

WhatsApp WA only