Author: Admin 15

  • Sri Mulyani Pastikan Rencana RI Pensiunkan PLTU Tak Main-main

    Sri Mulyani Pastikan Rencana RI Pensiunkan PLTU Tak Main-main

    Menteri Keuangan Sri Mulyani menegaskan rencana transisi energi Indonesia akan dilakukan dengan serius dan kredibel.  Seperti dipahami Indonesia akan mengantongi komitmen bantuan dari Amerika Serikat (AS) dan Jepang senilai US$ 15 miliar – US$ 20 miliar untuk membiayai program transisi energi. Hal ini akan diumumkan di sela-sela KTT G20 di Bali. “Permata dari transisi energi ini […]

  • PP Baru Digodok, Pemda Bisa Minta Data Wajib Pajak ke Penyedia PMSE

    PP Baru Digodok, Pemda Bisa Minta Data Wajib Pajak ke Penyedia PMSE

    Rancangan Peraturan Pemerintah tentang Ketentuan Umum Pajak Daerah dan Retribusi Daerah (RPP KUPDRD) memberikan ruang kepada pemerintah daerah untuk meminta data wajib pajak kepada penyedia sarana komunikasi elektronik. Merujuk pada Pasal 117 ayat (1) RPP KUPDRD, ruang untuk meminta data dan informasi kepada penyelenggara perdagangan melalui sarana elektronik (PMSE) tersebut diberikan guna mendukung optimalisasi pemungutan […]

  • Sri Mulyani Perlu Susun Standardisasi Output dan Outcome Belanja APBN

    Sri Mulyani Perlu Susun Standardisasi Output dan Outcome Belanja APBN

    Keberadaan UU 28/2022 tentang Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) 2023 memberikan tugas kepada menteri keuangan untuk menetapkan standardisasi output dan outcome belanja negara. Output dan outcome harus disusun dengan kriteria yang jelas untuk mewujudkan kinerja anggaran yang lebih tepat guna dan tepat sasaran. Namun, pelaksanaan standardisasi output dan outcome ini akan dilakukan secara bertahap. […]

  • Soal Pajak Daerah, WP Ini Bakal Wajib Buat Pembukuan

    Soal Pajak Daerah, WP Ini Bakal Wajib Buat Pembukuan

    Rancangan Peraturan Pemerintah (RPP) Ketentuan Umum Pajak Daerah dan Retribusi Daerah (KUPDRD) memuat kewajiban pembukuan bagi wajib pajak. Topik tersebut menjadi salah satu bahasan media nasional pada hari ini, Kamis (10/11/2022). Sesuai dengan Pasal 68 RPP KUPDRD, bagi wajib pajak yang melakukan usaha dengan omzet paling sedikit Rp4,8 miliar per tahun wajib menyelenggarakan pembukuan. Jika […]

  • Tambal Penerimaan, Otoritas Ini Bakal Pajaki Mobil Listrik Mulai 2025

    Tambal Penerimaan, Otoritas Ini Bakal Pajaki Mobil Listrik Mulai 2025

    Kanselir Jeremy Hunt menyebut pemerintah Inggris berencana untuk mulai memungut pajak atas kendaraan listrik mulai 2025 guna mengatasi masalah kesenjangan pendapatan negara. Dalam sebuah laporan, pemerintah mengeklaim reformasi radikal atas kendaraan listrik diperlukan. Sebab, tidak akan ada pendapatan dari pajak kendaraan setelah target emisi nol bersih tercapai pada 2050 dan bahkan berpotensi terjadi sebelum 2040. […]

WhatsApp WA only