Author: Admin 09

  • Sri Mulyani Pastikan Penyerapan Anggaran PEN untuk BUMN Sudah Berjalan

    Sri Mulyani Pastikan Penyerapan Anggaran PEN untuk BUMN Sudah Berjalan

    Jakarta – Menteri Keuangan, Sri Mulyani Indrawati, meyakini penyerapan anggaran pemulihan ekonomi nasional (PEN) untuk sektor korporasi sudah mulai berjalan. Hal itu, terjadi setelah dirinya menandatangani berbagai Penyertaan Modal Negara (PMN) dari beberapa perusahaan BUMN. “Ini pasti tercatat cukup besar karena sebagian besar di sektor korporasi terutama dalam bentuk PMN memang baru keluar pada minggu-minggu […]

  • Belanja Triwulan III Melesat, Sri Mulyani: Untuk Pemulihan Ekonomi dan Dana Desa

    Belanja Triwulan III Melesat, Sri Mulyani: Untuk Pemulihan Ekonomi dan Dana Desa

    Jakarta – Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengatakan realisasi belanja pemerintah meningkat sangat tinggi pada triwulan III 2020. “Pertumbuhannya adalah 15,5 persen year on year,” kata Sri Mulyani dalam koferensi pers Komite Stabilitas Sistem Keuangan atau KSSK secara virtual, Selasa, 26 Oktober 2020. Pemerintah, kata dia, telah membelanjakan Rp 1.141,1 triliun atau 67,2 persen dari […]

  • Sri Mulyani Beberkan Sederet Bantuan Pemerintah Saat Upah Tidak Naik di 2021

    Sri Mulyani Beberkan Sederet Bantuan Pemerintah Saat Upah Tidak Naik di 2021

    Kementerian Keuangan (Kemenkeu) menyatakan, pemerintah sedang mencari titik keseimbangan untuk menjaga daya beli saat upah minimum provinsi (UMP) tidak naik di 2021. Sebelum ada pandemi corona atau Covid-19, pemerintah menggunakan berbagai instrumen, termasuk kenaikan UMP untuk mendorong daya beli. “Tapi, pemerintah menggunakan banyak sekali anggaran untuk perlindungan sosial. Tujuannya dalam rangka mengkompensasi dan membantu daya […]

  • BEI Targetkan 30 Pencatatan Efek di 2021, Turun Jauh dari Tahun Ini

    BEI Targetkan 30 Pencatatan Efek di 2021, Turun Jauh dari Tahun Ini

    Jakarta – PT Bursa Efek Indonesia (BEI) menargetkan 30 pencatatan efek baru di 2021. Target tersebut tertuang dalam Rencana Kerja dan Anggaran Tahunan (RKAT) 2021 yang telah disetujui oleh pemegang saham dalam Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPSLB) hari ini. Target 30 pencatatan efek baru itu terdiri pencatatan efek saham, obligasi korporasi baru, dan […]

  • Agar Adil, DJP Tidak Hanya Awasi Wajib Pajak Strategis

    Agar Adil, DJP Tidak Hanya Awasi Wajib Pajak Strategis

    Tidak hanya terhadap wajib pajak strategis, Ditjen Pajak (DJP) juga mengawasi wajib pajak lainnya. Kebijakan yang dilakukan untuk menjamin kesetaraan perlakuan (equal treatment) tersebut menjadi salah satu bahasan media nasional pada hari ini, Selasa (27/10/2020). Direktur Penyuluhan, Pelayanan, dan Humas DJP Hestu Yoga Saksama mengatakan pengawasan berbasis kewilayahan, baik yang belum maupun sudah memiliki NPWP, dilakukan untuk wajib pajak […]

WhatsApp WA only