NEWS
-

Pengamat: Shortfall Pajak Bakal Melebar, Hanya 90% dari Target APBN
Shortfall atau realisasi penerimaan pajak yang lebih rendah dari target diperkirakan melebar pada tahun ini, seiring dengan realisasi yang belum mencapai 50% sampai dengan Juli 2025. Pengamat Pajak dari Center for Indonesia Taxation Analysis (CITA) Fajry Akbar menyebut shortfall penerimaan pajak sudah pasti ada tahun ini. Namun, dia memperkirakan persentasenya semakin melebar akibat realisasi penerimaan […]
-

Pajak Berisyarat, Cara DJP Edukasi Penyandang Tuli Soal Literasi Perpajakan
Penyandang disabilitas termasuk tuli berhak mendapat edukasi terkait literasi pajak. “Tanpa edukasi yang baik, wajib pajak akan kesulitan memahami hak dan kewajiban mereka, sehingga menimbulkan kesenjangan informasi yang bisa berujung pada ketidakpatuhan, baik yang disengaja maupun tidak disengaja,” kata pegawai Direktorat Jenderal Pajak (DJP), Eka Ardi Handoko, mengutip pajak.go.id, Minggu (14/9/2025). Guna memenuhi hak tersebut, […]
-

DJP Pastikan Warisan Tidak Kena Pajak Penghasilan
Direktorat Jenderal Pajak Kementerian Keuangan memastikan warisan bukan objek pajak penghasilan (PPh). Dengan kata lain, tak ada pungutan seperti yang dikeluhkan oleh mantan artis cilik eks personil Trio Kwek Kwek Leony. Direktur Penyuluhan, Pelayanan, dan Hubungan Masyarakat Direktorat Jenderal Pajak Rosmauli mengatakan dasar hukum terbaru yang mengatur tentang pengecualian warisan dari pengenaan pajak penghasilan diatur dalam […]
-

Fiskus Edukasi Karyawan Bank, Siap-Siap Lapor SPT Tahunan Via Coretax
Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Semarang Selatan memberikan edukasi pajak kepada seluruh karyawan Bank Tabungan Negara (BTN) Syariah Cabang Semarang pada 6 Agustus 2025. Tim penyuluh dari KPP Pratama Semarang Selatan memberikan pemahaman mengenai tata cara pelaporan SPT tahunan bagi wajib pajak orang pribadi (WPOP) yang akan menggunakan aplikasi Coretax DJP. “Kami ingin memastikan setiap […]
-

Genjot Pajak, Sri Mulyani Pelototi Kegiatan Ilegal
Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati terus melakukan berbagai upaya untuk meningkatkan rasio pajak (tax ratio). Salah satunya dengan meningkatkan penerimaan melalui ekstensifikasi pajak, termasuk membidik sektor-sektor ilegal yang selama ini belum terjamah secara optimal. “Langkah-langkah ekstensifikasi dilakukan dari sisi pemungutan yang berpotensi atau yang selama ini memang belum terkumpul secara memadai,” kata Sri Mulyani dalam […]
WA only