NEWS

  • Luhut Yakin Coretax Dongkrak Penerimaan Pajak hingga Rp 1.500 Triliun

    Luhut Yakin Coretax Dongkrak Penerimaan Pajak hingga Rp 1.500 Triliun

    Dewan Ekonomi Nasional (DEN) memperkirakan implementasi Coretax dapat meningkatkan rasio pajak (tax ratio) nasional sebesar 2 persen dan menutup tax gap sebesar 6,4 persen dari PDB. Hal ini berpotensi menambah penerimaan negara serta membuka peluang untuk mengoptimalkan potensi pajak hingga Rp 1.500 triliun dalam lima tahun ke depan. Ketua DEN Luhut Binsar Pandjaitan mengatakan, sistem […]

  • Bank Dunia Samakan Pengumpulan Pajak Indonesia Setara Nigeria, Ini Kata Luhut

    Bank Dunia Samakan Pengumpulan Pajak Indonesia Setara Nigeria, Ini Kata Luhut

    Ketua Dewan Ekonomi Nasional (DEN) Luhut Binsar Pandjaitan menyatakan tersinggung saat Bank Dunia alias World Bank menyamakan pengumpulan pajak Indonesia dengan negara Nigeria. Hal ini lantaran Bank Dunia menilai pengumpulan pajak Indonesia masih cukup rendah. “World Bank datang ke kantor saya tiga minggu yang lalu, dia kasih presentasi mengatakan Indonesia salah satu negara yang collect […]

  • Pasar Mobil Listrik Bakal Makin Ramai usai Pemerintah Perluas Diskon PPnBM

    Pasar Mobil Listrik Bakal Makin Ramai usai Pemerintah Perluas Diskon PPnBM

    Pasar mobil listrik berbasis baterai (battery electric vehicle/BEV) diprediksi akan semakin ramai pada tahun depan, seiring dengan pemerintah yang telah memperluas cakupan insentif PPnBM. Sebagaimana diketahui, Pemerintah memperluas cakupan insentif PPnBM ditanggung pemerintah untuk pelaku usaha yang mengimpor mobil listrik berbasis baterai, berdasarkan Peraturan Menteri Investasi dan Hilirisasi/Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal No. 1/2024. Beleid […]

  • DJP Klaim Coretax Sudah Lancar, Total 1.674.963 Faktur Pajak Diterbitkan Per 13 Januari 2025

    DJP Klaim Coretax Sudah Lancar, Total 1.674.963 Faktur Pajak Diterbitkan Per 13 Januari 2025

    Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Kementerian Keuangan (Kemenkeu) memberikan pembaharuan terkini, terkait upaya perbaikan yang telah dilakukan dalam implementasi penggunaan Coretax DJP. Direktur Penyuluhan, Pelayanan, dan Hubungan Masyarakat DJP Kemenkeu Dwi Astuti mengatakan, perbaikan itu meliputi tiga masalah utama yakni menyoal pendaftaran, sistem SPT dan dokumen. “DJP terus melakukan perbaikan dengan harapan tidak ada lagi masalah […]

  • Penerimaan Pajak Konsumsi di 2025 Diproyeksi Shortfall Rp 100 Triliun

    Penerimaan Pajak Konsumsi di 2025 Diproyeksi Shortfall Rp 100 Triliun

    Pemerintah menargetkan penerimaan pajak konsumsi di tahun 2025 naik dibandingkan dengan target untuk tahun 2024. Hal tersebut tertuang dalam Undang-Undang Nomor 62 Tahun 2024. Dalam beleid tersebut, pemerintah mematok target pajak pertambahan nilai/pajak penjualan atas barang mewah (PPN/PPnBM) sebesar Rp 945,12 triliun.  Target tersebut meningkat 15,37% jika dibandingkan outlook 2024 sebesar Rp 819,2 triliun. Ekonom […]

WhatsApp WA only