NEWS
-
Coretax Dikeluhkan Wajib Pajak, Ombudsman Ingatkan Potensi Maladministrasi
Ombudsman mengingatkan potensi maladministrasi pada penerapan Sistem Inti Administrasi Perpajakan alias Coretax, apabila tidak dikelola dengan baik. Menurut anggota Ombudsman, Yeka Hendra Fatika, keluhan para pengguna platform perpajakan ini perlu segera ditindaklanjuti oleh Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Kementerian Keuangan (Kemenkeu). “Ombudsman akan terus memantau perkembangan pembangunan sistem Coretax dan menyampaikan adanya pengingat bahwa layanan Coretax […]
-
Sistem Pajak Paralel Menambah Beban
Penerapan sistem Coretax tak berjalan mulus. Untuk mengatasi ini, Direktorat Jendral (Ditjen) Pajak Kementerian Keuangan (Kemenkeu) memutuskan menerapkan sistem Coretax bersamaan dengan sistem pajak lama. Namun, keputusan tersebut dinilai membawa masalah baru. Pasalnya, keputusan pemerintah menerapkan Coretax bersamaan alias paralel dengan sistem lama, seperti e-Faktur, e-Bukpot, dan PPh Unifikasi, dinilai bisa menambah beban administrasi serta […]