NEWS
-

Kemenkeu Ungkap Penyebab Penerimaan Pajak Tak Sentuh Target
Pemerintah menutup tahun anggaran 2025 dengan laporan penerimaan pajak yang belum mencapai target. Pasalnya, penerimaan pajak hanya mencapai Rp 1.917,6 triliun atau 87,6% dari target sebesar Rp 2.189,3 triliun. Wakil Menteri Keuangan (Wamenkeu) Suahasil Nazara mengatakan, kontraksi penerimaan pajak terjadi karena kombinasi faktor moderasi harga komoditas, peningkatan restitusi akibat relaksasi dan percepatan pemeriksaan, serta kebijakan fiskal […]
-

Kemenkeu catat realisasi penerimaan pajak 2025 capai Rp1.917,6 T
Kementerian Keuangan (Kemenkeu) mencatat realisasi penerimaan pajak hingga akhir Desember 2025 mencapai Rp1.917,6 triliun atau 87,6 persen dari target Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) 2025 yang mencapai Rp2.189,3 triliun. Dengan capaian tersebut, penerimaan pajak 2025 mengalami selisih atau shortfall sekitar Rp271,7 triliun. Wakil Menteri Keuangan Suahasil Nazara dalam paparan APBN KiTa di Jakarta, Kamis, […]
-

Daya Beli Kendaraan Bermotor Melemah, Penerimaan Pajak Merosot
Daya beli menurun disinyalir menjadi alasan penerimaan pajak tidak mencapai target. Di Jawa Tengah, Kepala Bidang Pajak Kendaraan Bermotor (PKB) di Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Provinsi Jawa Tengah, Danang Wicaksono, mengungkapkan, realisasi penerimaan Bea Balik Nama Kendaraan Bermotor (BBNKB) di Jateng pada 2025 anjlok. Dia mengatakan, hal itu terjadi karena pembelian kendaraan bermotor di Jateng […]
-

Coretax Berpotensi Tingkatkan Kepatuhan dan Penerimaan Pajak
Peneliti ekonomi Center of Reform on Economics (CORE), Yusuf Randy Manilet, menilai penerapan sistem informasi perpajakan Coretax berpotensi meningkatkan kepatuhan wajib pajak. Dengan tingkat kepatuhan yang lebih baik, penerimaan negara dari sektor pajak juga diharapkan dapat meningkat secara berkelanjutan. “Secara konsep Coretax punya potensi besar untuk meningkatkan kepatuhan. Dengan integrasi data yang lebih baik, pelaporan […]
-

Penerimaan Pajak Tertekan Ekonomi dan Transisi Sistem
Ekonom Center of Reform on Economics (CORE), Yusuf Randy Manilet, menilai realisasi penerimaan pajak yang masih berada di bawah target mencerminkan kombinasi berbagai faktor, mulai dari kondisi ekonomi hingga proses transisi sistem dan kebijakan perpajakan. Menurut Yusuf, tekanan terhadap penerimaan pajak terutama berasal dari kondisi ekonomi yang belum sepenuhnya pulih. Dari sisi permintaan, konsumsi rumah […]
WA only