NEWS

  • Cara Ajukan Pengukuhan Pengusaha Kena Pajak (PKP) Lewat Coretax

    Cara Ajukan Pengukuhan Pengusaha Kena Pajak (PKP) Lewat Coretax

    PENGUSAHA yang menyerahkan objek pajak berdasarkan UU PPN, kecuali pengusaha kecil yang batasannya ditetapkan menteri keuangan, wajib melaporkan usahanya untuk dikukuhkan sebagai pengusaha kena pajak PKP. Batasan pengusaha kecil diatur dalam PMK 164/2023. Berdasarkan PMK tersebut,pengusaha wajib melaporkan usahanya untuk dikukuhkan sebagai PKP bila sudahmemperoleh omzet melebihi batasan pengusaha kecil atau Rp4,8 miliar. Kini, proses […]

  • Dapat Surat Bebas PPh Pasal 22, WP Wajib Lapor Realisasi via Coretax

    Dapat Surat Bebas PPh Pasal 22, WP Wajib Lapor Realisasi via Coretax

    Wajib pajak berhak mengajukan permohonan untuk mendapatkan surat keterangan bebas pajak penghasilan (PPh) Pasal 22 atas impor emas batangan untuk tujuan ekspor. Setelah resmi memperoleh surat keterangan bebas, wajib pajak harus melaporkan realisasi ekspor dan/atau impor emas perhiasan dan emas batangan. Pelaporan ini dapat dilakukan secara online melalui Portal Wajib Pajak (coretax system). “Laporan realisasi […]

  • DJP Bakal Lelang Barang Sitaan Pajak, Ada Sepeda Motor hingga Mobil

    DJP Bakal Lelang Barang Sitaan Pajak, Ada Sepeda Motor hingga Mobil

    Bekerja sama dengan Kantor Wilayah Kanwil) Ditjen Kekayaan Negara DKI Jakarta, Kanwil Ditjen Pajak DJP Jakarta Barat akan melelang belasan barang hasil penyitaan pajak pada 25 Juni 2025. Dalam Siaran Pers No. SP20/WPJ.05/2025, kantor pajak menyatakan lelang tersebutmerupakan tindak lanjut dari penyitaan aset milik penunggak pajak yang dilakukan oleh 8 Kantor Pelayanan Pajak KPP di […]

  • Langkah Strategis Tingkatkan Kepatuhan dan Penerimaan Pajak RI

    Penerimaan negara dari sektor perpajakan memegang peran penting dalam menopang belanja negara dan mendorong pertumbuhan ekonomi nasional. Namun, di tengah kebutuhan fiskal yang terus meningkat, Indonesia masih menghadapi tantangan serius: tingkat kepatuhan pajak masyarakat yang belum optimal. Mengapa Kepatuhan Pajak Masih Menjadi Masalah? Pertanyaan mendasar ini dijawab lugas oleh ekonom ternama asal Amerika Serikat, Arthur […]

  • Tekan Konsumsi Minuman Beralkohol, Vietnam Kerek Pajak hingga 90% pada 2031

    Tekan Konsumsi Minuman Beralkohol, Vietnam Kerek Pajak hingga 90% pada 2031

    Majelis Nasional Vietnam pada Sabtu (14/6) menyetujui rencana kenaikan pajak konsumsi khusus (excise tax) atas minuman beralkohol secara bertahap hingga mencapai 90% pada tahun 2031. Saat ini, tarif pajak berada di level 65%. Berdasarkan undang-undang yang disahkan, tarif pajak atas bir dan minuman keras dengan kadar alkohol tinggi akan naik menjadi 70% pada tahun 2027 […]

WhatsApp WA only