NEWS
-
Aturan Beli Rumah Rp 2 Miliar Bebas Pajak Berlaku Bulan Depan
Pemerintah kembali menerapkan insentif Pajak Pertambahan Nilai Ditanggung Pemerintah (PPN DTP) atau bebas pajak untuk sektor perumahan, yang diberikan sebesar 100 persen dan akan mulai berlaku pada 1 September 2024. Hal tersebut disampaikan langsung oleh Menteri Koordinator Bidang Perekonomian, Airlangga Hartarto, dalam acara dialog ekonomi untuk merayakan hari ulang tahun Kemenko Perekonomian yang ke-58 di […]
-
Sri Mulyani Bagi-bagi Diskon Pajak Rp206 T, Siapa Kebagian?
Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengungkapkan banyaknya insentif fiskal berupa pembebasan pajak yang dinikmati masyarakat pada tahun lalu, yakni pada 2023. Berdasarkan data insentif perpajakan yang dimanfaatkan oleh masyarakat dalam berbagai aspek perekonomian, belanja perpajakan pada 2023 secara total berdasarkan data Sri Mulyani telah mencapai Rp 206, 2 triliun. “Kalau kita lihat komposisinya, sebetulnya penikmat […]
-
4 Tahun Berlaku, Fasilitas Pajak Ini Hanya Dimanfaatkan 1 WP Industri
Pemanfaatan fasilitas investment allowance tergolong masih minim atau belum banyak diminati oleh pelaku usaha sektor industri pengolahan atau manufaktur dalam beberapa tahun terakhir ini. Merujuk pada Laporan Keuangan DJP 2023, hanya ada 9 wajib pajak yang mengajukan permohonan fasilitas investment allowance dalam 4 tahun terakhir ini. “Data tersebut berdasarkan data permohonan dan/atau pemberitahuan yang diajukan wajib […]
-
Revisi APBD, Pemprov Bakal Gelar Pemutihan Pajak Kendaraan Bulan Depan
Pemprov Lampung bakal menggelar program penghapusan denda administrasi atau pemutihan pajak kendaraan bermotor (PKB) mulai bulan depan. Sekretaris Komisi III DPRD Lampung Hanifal mengatakan pemutihan pajak kendaraan akan digelar mulai dari September hingga Desember 2024 guna mendorong para pemilik kendaraan untuk segera melunasi pajak kendaraannya. “Setelah pembahasan perubahan anggaran, kami menekankan kepada Bapenda Lampung untuk […]
-
Kejar Utang Pajak Rp1,5 Triliun, DJP Cegah Ratusan WP ke Luar Negeri
Ditjen Pajak (DJP) tercatat telah melakukan penetapan serta perpanjangan pencegahan terhadap 330 penanggung pajak sepanjang tahun lalu. Merujuk pada Laporan Keuangan DJP 2023, pencegahan terhadap para penanggung pajak dilakukan dalam rangka menagih utang pajak senilai Rp1,5 triliun. “Pencegahan dilakukan untuk memberikan deterrent effect pada penanggung pajak, khususnya bagi penanggung pajak yang mempunyai keperluan untuk ke […]