NEWS
-
Pemkab Tulungagung Atur Ulang Ketentuan Tarif Pajak Daerahnya
Pemkab Tulungagung, Jawa Timur, memperbarui ketentuan pajak daerahnya melalui Perda Kabupaten Tulungagung 11/2023. Pembaruan ketentuan tersebut dilakukan untuk menyesuaikan dengan UU 1/2022 tentang Hubungan Keuangan Antara Pemerintah Pusat dan Pemerintahan Daerah (UU HKPD). Undang-undang yang terbit pada awal 2022 itu di antaranya merestrukturisasi jenis pajak daerah. “Bahwa melalui restrukturisasi jenis pajak daerah…serta untuk melaksanakan ketentuan […]
-
Eror ETAXSERVICE-10002 Setelah Update e-Faktur 4.0? DJP Sarankan Ini
Sejumlah wajib pajak, terutama pengguna sistem operasi Mac, mengeluhkan munculnya notifikasi eror ETAXSERVICE-10002. Berdasarkan pada temuan kendala yang disampaikan melalui media sosial X, notifikasi eror ‘ETAXSERVICE-10002: Tidak dapat mengambil data’ muncul setelah wajib pajak melakukan pembaruan patch aplikasi e-faktur 4.0. “Mohon maaf atas ketidaknyamanannya. Saat ini belum ada informasi error pada aplikasi e-faktur. Apabila error […]
-
Pembelian Rumah yang Pakai Insentif PPN DTP Capai Puluhan Ribu Unit
Kementerian Keuangan mencatat terdapat sebanyak 22.449 unit rumah telah memanfaatkan fasilitas pajak, berupa PPN ditanggung pemerintah (DTP). Kepala Badan Kebijakan Fiskal Febrio Kacaribu mengatakan realisasi tersebut menunjukkan bahwa masyarakat terbantu dengan insentif PPN rumah DTP. Menurutnya, insentif ini juga telah memberikan dampak positif terhadap perekonomian. “Tentu ini memberikan dorongan kemampuan masyarakat untuk membeli rumah, dan […]
-
Tak Bisa Daftar NPWP karena NIK Tak Terdaftar Dukcapil, Ini Solusinya
Pengisian Nomor Induk Kependudukan (NIK) atau nomor paspor merupakan salah satu tahapan dalam pendaftaran Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP) melalui e-registration. Apalagi, saat ini NIK sudah berlaku sebagai NPWP. Dalam beberapa kejadian, wajib pajak mengalami gagal daftar karena NIK-nya tidak terdaftar pada data Ditjen Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kemendagri. Dalam kasus tersebut, muncul notifikasi ‘NIK […]
-
Industri Manufaktur Tertekan, Setoran Pajaknya Turun 13 Persen
Kementerian Keuangan (Kemenkeu) mencatat setoran pajak dari industri pengolahan atau manufaktur turun sebesar 13,8% dalam tahun berjalan ini. Hingga Juli 2024, realisasi penerimaan pajak dari sektor manufaktur mencapai Rp252,05 triliun. Sektor manufaktur ini memiliki peran sentral mengingat kontribusinya terhadap penerimaan pajak mencapai 25,3%. “Secara neto, turun 13,8%. Namun, secara bruto turun 1,7%. Ini berarti restitusi […]