NEWS
-
Bukti Potong PPh Pasal 21 Pegawai Tetap Berhenti Bekerja atau Resign
JAKARTA. Bukti pemotongan (bupot) PPh Pasal 21 bulanan tidak diterbitkan untuk bulan (masa pajak) saat pegawai tetap berhenti bekerja atau resign. Contact center Ditjen Pajak (DJP), Kring Pajak, mengatakan bupot PPh Pasal 21 bulanan bagi pegawai tetap atau pensiunan dibuat atas penghasilan yang diterima atau diperoleh untuk setiap masa pajak selain masa pajak terakhir. “Masa […]
-
Pemeriksaan Bukper Inkonstitusional Bersyarat, Ini Tindak Lanjut DJP
JAKARTA. Ditjen Pajak (DJP) memberikan tanggapan terhadap Putusan Mahkamah Konstitusi (MK) Nomor 83/PUU-XXI/2023. Direktur Penegakan Hukum DJP Eka Sila Kusna Jaya mengatakan putusan tersebut sejalan dengan apa yang selama ini dilakukan DJP. Eka mengatakan sejak awal pemeriksaan bukti permulaan dilaksanakan oleh DJP tanpa adanya kewenangan untuk melakukan upaya paksa. “DJP melakukan kegiatan bukper sebelum dilakukan […]
-
Isi NIK di e-Bupot Unifikasi, Tarif PPh Pasal 23 Normal? Ini Kata DJP
JAKARTA, Ketika memasukkan Nomor Induk Kependudukan (NIK) yang sudah terintegrasi dengan sistem Ditjen Pajak (DJP) pada aplikasi e-bupot unifikasi, tarif lebih tinggi tidak berlaku lagi. Contact center DJP, Kring Pajak, menjelaskan hal tersebut saat merespons pertanyaan warganet di media sosial X. Warganet itu bertanya tentang pengenaan tarif PPh Pasal 23 yang ternyata tetap normal sebesar […]
-
Pajak Bakal Dipisah dari Kemenkeu, Airlangga: Belum Dibahas
Jakarta, Airlangga Hartarto, Menteri Koordinator Bidang Perekonomian yang juga merupakan Ketua Dewan Pengarah Tim Kampanye Nasional (TKN) Calon presiden dan calon wakil presiden nomor urut 02 Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka buka-bukaan terkait rencana pembentukan Badan Penerimaan Negara (BPN). BPN merupakan satu dari delapan program hasil terbaik cepat yang tertuang dalam dokumen visi dan misi Prabowo-Gibran. Dalam dokumen […]
-
Ada Ketimpangan, Pajak Capital Gains di Negara Ini Perlu Direvisi
LONDON, Perdana Menteri Inggris Rishi Sunak ternyata hanya membayar pajak £508,308 atas penghasilan senilai £2,2 juta yang diperoleh pada tahun lalu. Meski berpenghasilan tinggi, tarif pajak efektif yang ditanggung Sunak hanya 23%. Akibat rendahnya beban pajak yang ditanggung tersebut, pemerintah Inggris didesak untuk segera mereformasi kebijakan pajak atas capital gains yang selama ini berlaku. “Inilah […]