NEWS
-
Masyarakat Sudah Bayar Pajak, Sri Mulyani Minta Ini ke K/L
Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati meminta semua kementerian/lembaga (K/L) aktif menjelaskan pengelolaan masing-masing anggarannya kepada masyarakat. Sri Mulyani mengatakan masyarakat telah melaksanakan kewajibannya membayar pajak untuk mendukung pembangunan negara. Menurutnya, pemerintah sebagai pengelola anggaran juga memiliki kewajiban untuk menyampaikan hasil kerjanya kepada masyarakat. “Tentu masyarakat makin kritis ‘kenapa saya harus membayar pajak?’. Kita harus mampu […]
-
Dirjen Pajak RI Pimpin Negara Asia Lawan Pengemplang Pajak
Direktur Jenderal (Dirjen) Pajak Kementerian Keuangan Republik Indonesia, Suryo Utomo memimpin pertemuan tingkat tinggi keempat Asia Initiatives di New Delhi, India pada akhir bulan lalu. Pada pertemuan tersebut, ia mengajak berbagai negara untuk melawan para pengemplang atau pengelak pajak. “Usaha otoritas perpajakan untuk menangkal praktik pengelakan pajak tidak dapat dilakukan secara individual melainkan harus secara […]
-
Soal Pengembalian Lebih Bayar Pajak PER-5/PJ/2023, DJP: WP Bisa Pilih
Wajib pajak orang pribadi yang menyampaikan SPT Tahunan PPh lebih bayar hingga Rp100 juta tetap mempunyai pilihan skema restitusi. Topik tersebut menjadi salah satu bahasan media nasional pada hari ini, Rabu (17/5/2023). Direktur Peraturan Perpajakan II Ditjen Pajak (DJP) Teguh Budiharto mengatakan dengan adanya PER-5/PJ/2023, permohonan pengembalian kelebihan pembayaran pajak dengan Pasal 17B atau 17D […]
-
Kena Eror ETAX-10003 saat Buat e-Faktur, Kring Pajak Beri Solusi
Kring Pajak memberikan solusi kepada wajib pajak apabila menghadapi kendala atau eror saat membuat e-faktur dengan notifikasi ETAX-10003: Input ke database tidak berhasil, periksa kembali data yang akan diinput. Dikutip dari akun Twitter @kring_pajak, unit layanan yang dibentuk Ditjen Pajak (DJP) tersebut menjelaskan langkah-langkah yang perlu dilakukan wajib pajak bersangkutan untuk mengatasi eror tersebut. “[Pertama], […]
-
Jika Ada Data Berbeda dengan SPT, Dirjen Pajak: Pasti Ditindaklanjuti
Jika mendapatkan data dan informasi yang berbeda dengan Surat Pemberitahuan (SPT) dari wajib pajak, Ditjen Pajak (DJP) akan menindaklanjutinya. Dirjen Pajak Suryo Utomo mengatakan tindak lanjut yang dimaksud bisa berupa permintaan klarifikasi (dalam tahap pengawasan) ataupun pemeriksaan. Langkah tersebut dilakukan untuk menguji kepatuhan dari wajib pajak. “Kalau kami mendapatkan data dan informasi yang berbeda dengan […]