Author: Admin 18
-

SPBU Banyak Dijual di Toko Online, Pertamina Buka Suara..
PT Pertamina (Persero) akhirnya buka suara terkait maraknya pengusaha-pengusaha SPBU di Indonesia yang menjual SPBU-nya di toko-toko penjualan online. Pada dasarnya, pihak PT Pertamina mengklaim bahwa pihaknya menawarkan berbagai keunggulan sebagai mitra SPBU perusahaan. Corporate Secretary PT Pertamina Patra Niaga, Irto Ginting menyatakan, bahwa dalam penawaran kemitraan SPBU, Pertamina menawarkan berbagai keunggulan. “Ke depan akan […]
-

Pindai Barcode IMEI Bisa di Luar Bandara, Tak Dapat Pembebasan US$500
Pemindaian QR Code pendaftaran IMEI atas handphone yang dibawa dari luar negeri bisa dilakukan di kantor bea cukai di luar bandara. Artinya, registrasi IMEI tidak harus tuntas di kawasan pabean, dalam hal ini adalah bandara. Namun, hal tersebut ada konsekuensinya. Pendaftaran IMEI handphone yang dilakukan di seluruh kantor pabean di luar bandara tidak akan mendapatkan […]
-

Aturan Pajak Natura, Kado Akhir Tahun Atau Beban Tahun Baru?
Terbitnya Peraturan Pemerintah Nomor 55 tahun 2022 menjadi kado akhir tahun 2022 sekaligus pedoman baru bagi pembayar pajak untuk mengawali tahun baru 2023. Alih-alih mencerahkan dan membantu, beleid yang ditunggu-tunggu itu justru menyisakan ketidakjelasan dan memunculkan risiko beban administrasi yang kemungkinan bakal merepotkan wajib pajak. Salah satu poin dalam PP tersebut yang ditunggu adalah ketentuan […]
-

Sepanjang 2022, Realisasi Pajak Melonjak 115 Persen dari Target
Pemerintah mencatat realisasi penerimaan pajak sebesar Rp 1.716,8 triliun sepanjang 2022. Adapun realisasi ini tumbuh 34,3 persen dibandingkan periode sama tahun sebelumnya. Menteri Keuangan Sri Mulyani mengatakan realisasi penerimaan pajak 2022 setara 115,6 persen dari target yang tertuang dalam Perpres 98/2022 sebesar Rp 1.485 triliun. “Pajak kita tumbuh 34,3 persen dibandingkan penerimaan pajak kita tahun […]
-

PPh Badan Meroket, Sri Mulyani: Korporasi Mulai Bangkit
Pemerintah mencatat, pertumbuhan penerimaan pajak penghasilan (PPh) badan mencapai 71,72 persen (yoy) pada 2022. Realisasi ini menguat signifikan dibanding pertumbuhan tahun lalu yang mencapai 25,58 persen (yoy). Menteri Keuangan Sri Mulyani mengatakan, PPh badan tumbuh dipengaruhi peningkatan harga komoditas dan pertumbuhan ekonomi yang ekspansif. “Tahun lalu sudah tembus 25,5 persen (yoy) tetapi tahun ini tumbuhnya 71,72 persen […]
WA only