Author: Admin 18
-

Ngeri! Begini Efek Derita dari Krisis Biaya Hidup
Dana Moneter Internasional (IMF) membeberkan bahayanya krisis biaya hidup yang menghampiri dunia tahun ini. Hal ini diungkap IMF dalam World Economic Outlook (WEO): Countering The Cost-of-Living yang dirilis minggu ini, Senin (10/10/2022). IMF krisis biaya hidup semakin persisten dan meluas. Hal ini bisa memicu tantangan inflasi yang lebih tinggi ke depannya. “Risiko penurunan prospek tetap […]
-

Tingkatkan kesadaran pajak, Jateng I undang 21 perguruan tinggi
Kanwil DJP Jawa Tengah I terus berupaya meningkatkan kesadaran pajak termasuk di kalangan perguruan tinggi dengan mengundang 21 perguruan tinggi pada acara Bimbingan Teknis Dosen Inklusi Kesadaran Pajak di sebuah hotel di Semarang, Rabu. Bimbingan Teknis (Bimtek) merupakan salah satu tahapan penting dalam Program Inklusi Kesadaran Pajak untuk meningkatkan kesadaran perpajakan peserta didik, guru, dan […]
-

Banyak WP Belum Paham Pembukuan yang Benar, Petugas Lakukan Profiling
KP2KP Sinjai bekerja sama dengan KPP Pratama Bulukumba, Sulawesi Selatan melakukan profiling terhadap wajib pajak pada September lalu. Kegiatan penggalian informasi di lapangan guna mengetahui potensi pajak tersebut menyasar pedagang ritel ponsel yang membuka lapak usaha di Pasar Sinjai. Dikutip dari siaran pers otoritas, profiling ini dilakukan oleh petugas pajak dengan mewawancarai pemilik usaha. Informasi […]
-

Mantap Pak Jokowi! Ekonomi RI Salip China, AS hingga Eropa
Prospek ekonomi Indonesia akan tetap bersinar di tengah kegelapan dunia yang dipicu oleh krisis biaya hidup akibat inflasi tinggi, perang Rusia dan Ukraina, dan pengetatan moneter di berbagai negara. Hal ini dikonfirmasi oleh Dana Moneter Internasional (IMF) dalam laporan World Economic Outlook: Countering The Cost-Of-Living Krisis. Indonesia bahkan mampu tumbuh lebih tinggi ketimbang China dan […]
-

Dorong Hilirisasi Industri, Pemerintah Obral Insentif Pajak
Wakil Menteri Keuangan Suahasil Nazara menyampaikan bahwa APBN akan terus diarahkan untuk mendukung aktivitas dunia usaha, termasuk melalui insentif pajak. “Kita terus mendorong ada hilirisasi, insentif ini kita pakai supaya bisa mendorong hilirisasi, hilirisasi di minerba, hilirisasi di kelapa sawit,” ujarnya, Rabu (12/10/2022). Suahasil menjelaskan, APBN berperan sebagai alat untung mendorong multiplier effect di dalam […]
WA only