Author: Admin 08

  • Beri Insentif Pajak ke Pengusaha, Pemerintah Kehilangan Pendapatan Rp220 Triliun

    Beri Insentif Pajak ke Pengusaha, Pemerintah Kehilangan Pendapatan Rp220 Triliun

    JAKARTA, Kementerian Keuangan (Kemenkeu) telah memberikan insentif kepada pelaku usaha sekitar Rp220 triliun selama 2018. Artinya, pemerintah telah kehilangan pendapatan Rp220 triliun untuk insentif perpajakan atau tax expenditure tersebut.   Wakil Menteri Keuangan Suahasil Nazara mengatakan, jumlah tersebut diberikan melalui berbagai insentif fiskal yang digencarkan untuk mempermudah pelaku usaha. Tahun lalu pemerintah memberikan berbagai insentif untuk mendorong pertumbuhan ekonomi. “Estimasi untuk […]

  • Kemenkeu: Insentif Pajak 2018 Capai Rp220 Triliun

    Kemenkeu: Insentif Pajak 2018 Capai Rp220 Triliun

    Wakil Menteri Keuangan, Suahasil Nazara, mengklaim sudah memberikan insentif pajak bagi pelaku usaha sepanjang 2018 hingga mencapai ratusan triliun Rupiah. Ini dilakukan sebagai salah satu langkah mendorong iklim investasi di Tanah Air. “Angka estimasi yang 2018 pemerintah berikan insentif sebesar hampir Rp220 triliun,” kata Suahasil dalam acara Indonesia Banking Expo 2019 di Jakarta, Rabu (6/11). Dari estimasi biaya yang […]

  • Mengukur Keraguan Data Pertumbuhan Ekonomi Indonesia yang Stabil 5%

    Mengukur Keraguan Data Pertumbuhan Ekonomi Indonesia yang Stabil 5%

    Angka pertumbuhan ekonomi Indonesia menjadi sorotan. Sebuah lembaga riset asal Inggris, Capital Economics, menilainya terlalu stagnan. Bahkan perubahannya cenderung kecil, di tengah kondisi ekonomi global yang melambat. Sepanjang tahun ini, pertumbuhan ekonomi berada di atas 5%. Pada kuartal pertama angkanya di 5,07%. Lalu, triwulan berikutnya menjadi 5,05%. Terakhir, pada kuartal ketiga 2019 berada di level 5,02%. Yang […]

  • Meski trennya melambat, pemerintah optimistis investasi sokong pertumbuhan ekonomi

    Meski trennya melambat, pemerintah optimistis investasi sokong pertumbuhan ekonomi

    JAKARTA. Pemerintah optimistis investasi akan mendorong pertumbuhan ekonomi sampai dengan akhir tahun, meski realisasi penanaman modal berada dalam tren melambat. Berdasarkan data Badan Pusat Statistik (BPS) laju pertumbuhan pembentukan modal tetap bruto (PMTB) alias investasi pada kuartal III-2019 hanya mencapai 4,21% year on year (yoy). Pencapaian tersebut berada di titik terendah dalam dua belas kuartal sebelumnya. Wakil Menteri […]

  • Harga batubara turun, penerimaan pajak dari sektor pertambangan terkontraksi 20,6%

    Harga batubara turun, penerimaan pajak dari sektor pertambangan terkontraksi 20,6%

    JAKARTA. Penerimaan pajak sektor pertambangan kembali mencatatkan kontraksi terdalam dibandingkan dengan sektor lain. Berdasarkan data Kementerian Keuangan (Kemenkeu) realisasi penerimaan pajak dari sektor pertambangan sampai dengan akhir September 2019 sebesar Rp 43,21 triliun. Angka tersebut terkontraksi 20,6% secara year on year (yoy), lebih dalam dari realisasi bulan Agustus yang negatif 16,3%. Dilihat dari pengembalian pajak atau restitusi […]

WhatsApp WA only