Author: Admin 02

  • Tingkatkan Kepatuhan, Otoritas Pajak Diminta Tidak Menakut-Nakuti Wajib Pajak

    Tingkatkan Kepatuhan, Otoritas Pajak Diminta Tidak Menakut-Nakuti Wajib Pajak

    JAKARTA. Upaya peningkatan kepatuhan wajib pajak dalam membayar pajak perlu melalui pendekatan yang lebih positif dan berbasis manfaat perlu diterapkan, bukan dengan ancaman sanksi yang memberatkan. Guru Besar Ilmu Hukum Politik dan Pajak Universitas Islam Sultan Agung (Unissula), Edi Slamet Irianto mengatakan, penyuluhan dan pemahaman mengenai manfaat pajak untuk pembangunan negara akan lebih efektif jika […]

  • Cabut Pemblokiran Rekening Nasabah, Petugas Pajak Kunjungi Bank

    Cabut Pemblokiran Rekening Nasabah, Petugas Pajak Kunjungi Bank

    ENDE, Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Ende melaksanakan kunjungan ke Bank NTT Cabang Bajawa, Kabupaten Ngada pada 4 Oktober 2024 guna berkoordinasi mengenai pemindahbukuan dan pencabutan blokir rekening nasabah. Dalam kunjungan tersebut, KPP Pratama Ende diwakili oleh Kepala Seksi Pemeriksaan, Penilaian, dan Penagihan (P3) Heri Sugiarto dan Juru Sita KPP Pratama Ende Bernadetha Ngadha serta […]

  • Dorong WP Bayar Tunggakan Pajak, Pemda Siapkan Diskon PBB

    Dorong WP Bayar Tunggakan Pajak, Pemda Siapkan Diskon PBB

    BULELENG, Pemkab Buleleng, Bali memberikan keringanan pajak melalui program Merdeka Pajak Bumi dan Bangunan Perdesaan dan Perkotaan (PBB-P2) yang berlaku hingga 20 Desember 2024. Kepala Bidang Penagihan dan Evaluasi Pajak Daerah Buleleng BPKPD Kabupaten Buleleng I Gusti Putu Sudiana mengatakan Merdeka PBB-P2 akan meringankan beban ekonomi masyarakat dalam membayar piutang pajak daerah. “Dengan program ini, […]

  • Kerja Sama dengan ILAP pada PMK 81/2024: Terintegrasi Sistem di DJP

    Kerja Sama dengan ILAP pada PMK 81/2024: Terintegrasi Sistem di DJP

    JAKARTA, Menteri keuangan dapat melakukan kerja sama dengan instansi pemerintah, lembaga, asosiasi, dan pihak lain (ILAP). Berdasarkan pada ketentuan Pasal 13 ayat (1) PMK 81/2024, kerja sama dengan ILAP tersebut untuk menyediakan fasilitas pelaksanaan hak dan/atau pemenuhan kewajiban perpajakan secara elektronik melalui sistem administrasi yang terintegrasi dengan sistem di Ditjen Pajak (DJP). “Kerja sama … […]

  • Kantor Netflix Paris dan Amsterdam Digeledah, Dugaan Penggelapan Pajak

    Kantor Netflix Paris dan Amsterdam Digeledah, Dugaan Penggelapan Pajak

    Jakarta. Kantor Netflix di Paris dan Amsterdam digeledah otoritas Prancis serta Belanda pada Selasa (5/11). Penggeledahan itu, berdasarkan sumber pengadilan, terkait penyelidikan dugaan penggelapan pajak. Kantor pusat layanan streaming dan produksi asal AS untuk kawasan Eropa, Timur Tengah, serta Afrika itu berlokasi di Amsterdam. Penggeledahan dilakukan penyelidik keuangan spesialis terkait dengan dugaan “menutupi penipuan pajak serius dan […]

WhatsApp WA only