Author: Admin 13

  • Soal Pengurangan Pengecualian PPN, Ini Kata Pakar Pajak

    Soal Pengurangan Pengecualian PPN, Ini Kata Pakar Pajak

    JAKARTA – Pakar memandang pengurangan pengecualian pajak pertambahan nilai (PPN), yang diusulkan masuk dalam revisi Undang-Undang (UU) Ketentuan Umum dan Tata Cara Perpajakan (KUP), akan menciptakan sistem yang lebih adil. Managing Partner DDTC Darussalam mengatakan skema PPN dengan tarif tunggal yang dibarengi dengan banyak pengecualian seperti saat ini justru menciptakan sistem yang tidak adil. Pasalnya, […]

  • Pajak dari Orang Kaya, Pakar: Penambahan Tarif PPh OP 35% Belum Cukup

    Pajak dari Orang Kaya, Pakar: Penambahan Tarif PPh OP 35% Belum Cukup

    JAKARTA – Pakar memandang penambahan lapisan penghasilan kena pajak dalam rezim pajak penghasilan (PPh) orang pribadi, yang diusulkan masuk dalam revisi Undang-Undang (UU) Ketentuan Umum dan Tata Cara Perpajakan (KUP), harus dilengkapi dengan kebijakan lain. Managing Partner DDTC Darussalam mengatakan untuk meningkatkan setoran pajak dari orang kaya, perlu ada perubahan perlakuan pajak atas penghasilan pasif […]

  • Ini Alasan Pemerintah Hapus Fasilitas Diskon Tarif Pasal 31E UU PPh

    Ini Alasan Pemerintah Hapus Fasilitas Diskon Tarif Pasal 31E UU PPh

    JAKARTA – Pemerintah berencana menghapus fasilitas pengurangan tarif sebesar 50% dalam Pasal 31E UU Pajak Penghasilan (UU PPh). Rencana itu dimasukkan dalam revisi Undang-Undang (UU) Ketentuan Umum dan Tata Cara Perpajakan (KUP). Menurut pemerintah, dalam Naskah Akademis (NA) RUU KUP, berdasarkan regulasi yang saat ini berlaku terdapat 2 instrumen dukungan investasi. Keduanya yaitu penurunan tarif […]

  • Pemerintah beberkan peran pajak selama pandemi corona

    Pemerintah beberkan peran pajak selama pandemi corona

    JAKARTA. Pajak bukan hanya sebagai sumber penerimaan dalam Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN). Pajak memegang peranan penting dalam upaya menjaga dan pemulihan ekonomi.  “Pajak diharapkan bukan hanya berperan sebagai instrumen pembiayaan dalam APBN, namun Pajak harus dapat berperan besar dalam memberikan stimulus secara menyeluruh terhadap Pemulihan Ekonomi Nasional khususnya di masa pandemi,” sambung Direktur Penyusunan APBN […]

  • Pedoman Cara Membayar Pajak Motor Tahunan Lewat Online, Mudah dan Cepat

    Pedoman Cara Membayar Pajak Motor Tahunan Lewat Online, Mudah dan Cepat

    Jakarta – Cara bayar pajak motor harus dipahami oleh pemilik sepeda motor. Pajak kendaraan bermotor merupakan jenis pajak provinsi yang dikelola dalam pelaksanaannya, cara bayar pajak motor dilakukan di kantor samsat. Pajak kendaraan bermotor ada dua jenis, yaitu pajak yang dibayarkan secara tahunan, dan lima tahunan. Cara bayar pajak motor ini berbeda tiap jenisnya. Cara bayar pajak motor bisa dilakukan di samsat […]

WhatsApp WA only