Author: Admin 16

  • Setoran Pajak Sektor Tambang Turun, DJP Akan Awasi Usaha Nonkomoditas

    Setoran Pajak Sektor Tambang Turun, DJP Akan Awasi Usaha Nonkomoditas

    Ditjen Pajak (DJP) akan mengoptimalkan penerimaan pajak dari sektor lainnya guna mengantisipasi kinerja penerimaan yang menurun akibat melemahnya setoran pajak dari sektor yang terkait dengan komoditas. Dirjen Pajak Suryo Utomo mengatakan penurunan harga komoditas telah berdampak terhadap kinerja penerimaan pajak dari PPh badan, terutama perusahaan yang bergerak pada sektor pertambangan dan manufaktur. “Kami terus melakukan […]

  • Siapa Saja yang Wajib Melaporkan SPT Tahunan?

    Siapa Saja yang Wajib Melaporkan SPT Tahunan?

    Jakarta. Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Kementerian Keuangan Kemenkeu mengimbau Wajib Pajak untuk segera melaporkan SPT Tahunan sebelum batas waktu yang telah ditentukan. Para WP dapat melaporkan SPT Tahunan secara daring (online) sehingga tidak perlu datang langsung ke kantor pajak. “Segera laporkan SPT Tahunan #KawanPajak sebelum 31 Maret 2024 untuk Wajib Pajak Orang Pribadi dan 30 […]

  • Ditjen Pajak Blokir Serentak 120 Rekening Penunggak Pajak Senilai Rp 262 Miliar

    Ditjen Pajak Blokir Serentak 120 Rekening Penunggak Pajak Senilai Rp 262 Miliar

    JAKARTA. Kantor Wilayah (Kanwil) Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Jawa Tengah II melalui Juru Sita Pajak Negara (JSPN) yang tersebar di 12 Kantor Pelayanan Pajak (KPP) di lingkungan Kanwil DJP Jawa Tengah II melaksanakan upaya penegakan hukum berupa pemblokiran rekening massal. Pemblokiran tersebut dilakukan terhadap 120 rekening penunggak pajak dengan nilai tunggakan sebesar Rp 262 miliar […]

  • Ingat! Pengguna Tarif PPh Final UMKM 0,5% Wajib Lapor SPT Tahunan

    Ingat! Pengguna Tarif PPh Final UMKM 0,5% Wajib Lapor SPT Tahunan

    JAKARTA, Wajib pajak UMKM yang memanfaatkan skema PPh final UMKM dengan tarif 0,5% tetap berkewajiban melaporkan SPT Tahunan. Dalam SPT Tahunan tersebut, wajib pajak UMKM wajib melampirkan laporan mengenai peredaran bruto (omzet) atas penghasilan dari usaha dan PPh final. “Wajib pajak yang memiliki peredaran bruto tertentu…wajib menyampaikan laporan peredaran bruto atas penghasilan dari usaha dan […]

  • Meningkat, Jumlah Data Valid yang Ditindaklanjuti AR Ditjen Pajak

    Meningkat, Jumlah Data Valid yang Ditindaklanjuti AR Ditjen Pajak

    JAKARTA, Ditjen Pajak (DJP) mencatat adanya peningkatan indikator kinerja utama (IKU) berupa persentase data yang valid. Berdasarkan pada Laporan Kinerja (Lakin) DJP 2023, realisasi IKU persentase data yang valid pada tahun lalu mencapai 98%. Sementara pada 3 tahun sebelumnya, yakni 2020-2022, realisasinya secara berurutan tercatat sebesar 59,30%, 80,53%, dan 96,78%. “Hal tersebut tidak terlepas dari […]

WhatsApp WA only