Author: Admin 01

  • Graha Layar (BLTZ) desak pemerintah beri insentif industri bioskop

    Graha Layar (BLTZ) desak pemerintah beri insentif industri bioskop

    JAKARTA. PT Graha Layar Prima Tbk (BLTZ) berharap Pemerintah turut memberikan insentif pembebasan pajak penghasilan pasal 21 pada industri bioskop. Permintaan tersebut diajukan karena wabah COVID-19 turut memukul pengusaha bioskop akibat ketiadaan penghasilan penjualan tiket dan makanan selama pemberlakuan masa physical distancing dan PSBB. Tak hanya itu, BLTZ juga berharap pemerintah memberikan bantuan finansial seperti pengurangan pajak […]

  • Pajak Uang Lembur Karyawan Bisa Ditanggung Pemerintah, Sudah Tahu?

    Pajak Uang Lembur Karyawan Bisa Ditanggung Pemerintah, Sudah Tahu?

    Uang lembur yang diterima karyawan bisa dimasukkan dalam penghasilan yang atas PPh Pasal 21-nya ditanggung pemerintah (DTP). PPh Pasal 21 DTP merupakan insentif untuk karyawan pada sejumlah sektor usaha yang terdampak pandemi Covid-19. Ketentuan ini ditegaskan oleh Ditjen Pajak dalam Frequently Asked Question (FAQ) terkait insentif pajak dalam Peraturan Menteri Keuangan No.23/2020 yang dipublikasikan dalam […]

  • Progres Persiapan Aplikasi Online Pengajuan Insentif Pajak PMK 28/2020

    Progres Persiapan Aplikasi Online Pengajuan Insentif Pajak PMK 28/2020

    Ditjen Pajak (DJP) tengah mempersiapkan aplikasi elektronik atau online sebagai saluran wajib pajak mengajukan insentif pajak yang ada dalam Peraturan Menteri Keuangan (PMK) No.28/PMK.03/2020. Direktur Teknologi Informasi dan Komunikasi DJP Iwan Djuniardi mengatakan penyelesaian aplikasi online ini tengah dikebut oleh tim. Setidaknya, ada dua skenario waktu implementasi yang disiapkan oleh otoritas. Bila proses dapat diakselerasi […]

  • Insentif Pajak Dinilai Tak Cukup Kuat Menekan Dampak Corona, Kok Bisa?

    Insentif Pajak Dinilai Tak Cukup Kuat Menekan Dampak Corona, Kok Bisa?

    Ekonom sekaligus mantan Menteri Keuangan Chatib Basri menilai berbagai relaksasi fiskal yang diberikan pemerintah tak akan banyak membantu menekan dampak perekonomian akibat pandemi virus Corona. Chatib mengatakan perusahaan saat ini tidak bisa menikmati relaksasi fiskal karena sudah terlanjur merugi karena pandemi. Untuk itu, pemerintah perlu mengutamakan penanganan isu kesehatan. “Relaksasi pajak tidak akan berfungsi. Kalau […]

  • Kabar Terkini Rencana Perluasan Penerima Insentif Pajak Efek Covid-19

    Kabar Terkini Rencana Perluasan Penerima Insentif Pajak Efek Covid-19

    Pemerintah masih terus mengkaji rencana perluasan insentif pajak untuk wajib pajak tedampak wabah virus Corona. Topik tersebut menjadi bahasan media nasional pada hari ini, Selasa (14/4/2020). Sekretaris Kemenko Perekonomian Susiwijono Moegiarso mengatakan pemerintah tengah membahas semua sektor perekonomian yang kemungkinan bisa mendapatkan insentif pajak dalam Peraturan Menteri Keuangan No.23/PMK.03/2020. “Semua sektor sedang kami bahas dengan […]

WhatsApp WA only