Author: Admin 10

  • Pelaku Usaha Apresiasi Sejumlah Relaksasi dari Ditjen Pajak

    Pelaku Usaha Apresiasi Sejumlah Relaksasi dari Ditjen Pajak

    JAKARTA, Sejumlah langkah yang ditetapkan Ditjen Pajak (DJP) dalam upaya mencegah penyebaran virus Corona mendapat apresiasi dari pelaku usaha. Ketua Komite Perpajakan Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo) Siddhi Widyaprathama mengatakan terbitnya Surat Edaran (SE) Dirjen Pajak No.SE-13/PJ/2020 memberi manfaat bagi pelaku usaha yang saat ini menghadapi ketidakpastian. Relaksasi kebijakan dinilai dapat mengurangi beban pelaku usaha. “Manfaat dari SE […]

  • Ini Ketentuan Aktiva Tetap yang Bisa Dapat Investment Allowance

    Ini Ketentuan Aktiva Tetap yang Bisa Dapat Investment Allowance

    JAKARTA, Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati menetapkan sejumlah ketentuan terkait aktiva tetap berwujud termasuk tanah dalam pemberian fasilitas investment allowance untuk industri padat karya. Seperti diberitakan sebelumnya, sesuai Peraturan Menteri Keuangan (PMK) No.16/PMK.010/2020, fasilitas pajak penghasilan (PPh) berupa pengurangan penghasilan neto diberikan sebesar 60% dari jumlah penanaman modal berupa aktiva tetap berwujud termasuk tanah. “Yang digunakan untuk kegiatan […]

  • Pelaporan SPT Tahunan Per 16 Maret 2020 Capai 7,5 Juta Wajib Pajak

    Pelaporan SPT Tahunan Per 16 Maret 2020 Capai 7,5 Juta Wajib Pajak

    JAKARTA – Total penyampaian Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan oleh wajib pajak (WP) per hari ini, Senin (16/3/2020), sudah mencapai 7,5 juta SPT. Apabila dibandingkan dengan tanggal yang sama tahun sebelumnya, total penyampaian SPT Tahunan tumbuh 8,5%. Pada 16 Maret tahun lalu, realisasi penyampaian SPT Tahunan mencapai 6,91 juta SPT. Dengan asumsi jumlah WP wajib SPT […]

  • Redam Dampak Corona, Restitusi Pajak 19 Sektor Dipercepat

    Redam Dampak Corona, Restitusi Pajak 19 Sektor Dipercepat

    Jakarta, Kementerian Keuangan (Kemenkeu) bakal mempercepat pengembalian kelebihan pembayaran pajak atau restitusi untuk jenis pajak pertambahan nilai (PPN) bagi eksportir. Caranya, membayarkan kelebihan pajak tanpa proses audit. Kebijakan ini masuk dalam paket stimulus fiskal jilid II untuk meredam efek virus corona terhadap ekonomi domestik. Menteri Keuangan Sri Mulyani menjelaskan proses percepatan restitusi PPN diberikan kepada 19 sektor usaha. Sektor […]

  • Bank Mandiri: Dana tax amnesty masih betah diparkir

    Bank Mandiri: Dana tax amnesty masih betah diparkir

    JAKARTA. Mendekati penghujung Maret 2020, menandakan holding period dana repatriasi periode III dari tax amnesty atau pengampunan pajak akan segera berakhir.  Dengan kata lain, seluruh dana yang direpatriasi oleh wajib pajak (WP) nantinya akan bisa bergerak bebas dan tidak lagi wajib ditempatkan di Indonesia. Meski begitu, salah satu bank penampung dana repatriasi yakni PT Bank Mandiri Tbk mengatakan saat ini […]

WhatsApp WA only