NEWS
-
Sri Mulyani Lantik Bimo Wijayanto Jadi Dirjen Pajak, Ini Daftar Lengkapnya
Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati resmi melantik Bimo Wijayanto sebagai Direktur Jenderal Pajak yang baru, menggantikan Suryo Utomo yang kini menjabat sebagai Kepala Badan Teknologi Informasi dan Intelijen Keuangan. Disaat yang bersamaan, juga dilakukan pelantikan Djaka Budi Utama sebagai Dirjen Bea Cukai. Ia menggantikan Askolani yang kini bergeser menjadi Dirjen Perimbangan Keuangan. Dalam pelantikan tersebut digelar […]
-
Sri Mulyani Rombak Semua Dirjen Kemenkeu, Termasuk Pajak dan Bea Cukai
Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati akan melantik seluruh direktur jenderal di lingkungan Kementerian Keuangan, Jumat (23/5/2025). Tidak hanya mengganti Direktur Jenderal (Dirjen) Pajak dan Dirjen Bea dan Cukai, Sri Mulyani juga merombak jajaran eselon I lainnya. Kepala Biro Komunikasi dan Layanan Informasi Kemenkeu Deni Surjantoro menyebut pelantikan akan mencakup seluruh dirjen, baik yang tetap, dirotasi, […]
-
Banjir Insentif, Defisit Anggaran China Naik
Defisit anggaran China naik lebih dari 50% per April akibat agresif memberi insentif Pemerintah China jorjoran mendorong stimulus fiskal demi mendukung perekonomian di tengah meningkatnya eskalasi konflik perdagangan dengan Amerika Serikat (AS). Efeknya, defisit anggaran China melonjak hingga menyentuh rekor tertinggi. Dilansir dari Bloomberg, defisit anggaran China mencapai 2,65 triliun yuan atau setara US$ 367 […]