Author: Admin 03

  • Kaltim Kandidat Kuat Ibu Kota Negara, Terbayang Sektor Jasa jadi PAD Menggiurkan

    Kaltim Kandidat Kuat Ibu Kota Negara, Terbayang Sektor Jasa jadi PAD Menggiurkan

    SAMARINDA – Kalimantan Timur (Kaltim) berpeluang besar menjadi lokasi baru ibu kota negara, jika nantinya jadi dipindahkan dari Jakarta. Wakil Gubernur Kaltim Hadi Mulyadi memastikan, Benua Etam tak serta-merta melepas tambang batu bara. Bila provinsi ini kelak menjadi ibu kota negara. Sebaliknya, pernyataan itu menuai pertentangan oleh sejumlah kalangan. Sejatinya, ibu kota negara bebas dari aktivitas […]

  • Pada 2025, Mobil Listrik Bisa 20% & Hemat Devisa Rp 789 T

    Pada 2025, Mobil Listrik Bisa 20% & Hemat Devisa Rp 789 T

    Jakarta – Seiring berkembangnya tren industri mobil listrik di kancah global, Indonesia menargetkan produksi mobil bertenaga listrik bisa mencapai 20% dari total produksi pada tahun 2025.  “Artinya, nanti ada 400 ribu unit. Beberapa dari mereka memang sudah investasi di Indonesia, dan sepertinya akan mulai investasi di electric vehicle dalam satu hingga dua tahun mendatang,” ujar Menteri […]

  • Darmin Optimistis Pertumbuhan Ekonomi Kuartal II Lebih Tinggi

    Darmin Optimistis Pertumbuhan Ekonomi Kuartal II Lebih Tinggi

    Jakarta – Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Darmin Nasution ikut mengomentari capaian pertumbuhan ekonomi Indonesia sepanjang triwulan I 2019. Sepanjang triwulan I 2019, ekonomi Indonesia mencapai 5,07 persen atau naik tipis jika dibandingkan pada 2018 yang mencapai 5,06 persen. “Kalau tahun lalu kan triwulan I memang segitu. Tahun sebelumnya, kalau ada peningkatan kalau dari triwulan I itu agak rendah,” […]

  • Darmin Minta Pemerintah Daerah Perhatikan Izin Online

    Darmin Minta Pemerintah Daerah Perhatikan Izin Online

    Jakarta – Menteri Koordinator Bidang Perekonimian Darmin Nasution meminta agar jajaran pemerintah daerah lebih memperhatikan program OSS (online submission system). Darmin berpendapat, program OSS ini bisa jadi jalan keluar masalah perizinan yang saat ini dianggap masih rumit dan lama. Lamanya proses perizinan ini bahkan juga menjadi keluhan Presiden Joko Widodo. “Saya ingin menyapa Gubernur, Bupati tentang […]

  • Menko Darmin : Pemerintah Konsisten Benahi Side Supply

    Menko Darmin : Pemerintah Konsisten Benahi Side Supply

    unan fisik, soft infrastructure dikembangkan melalui peningkatan kualitas SDM dengan merumuskan pendidikan dan pelatihan vokasi. Pemerintah pun telah menyusun Roadmap Kebijakan Pengembangan Vokasi untuk menghadapi era Industri 4.0 dan Ekonomi Digital. Sementara mengenai pertanahan, Darmin mengakui bahwa persoalan ini bukanlah hal yang mudah. Mulai dari sertifikasi tanah rakyat, reforma agraria, dan Percepatan Penyelesaian Penguasaan Tanah dalam Kawasan Hutan (PPTKH) […]

WhatsApp WA only