Author: Admin 01

  • Sri Mulyani Ramal Pertumbuhan PDB Kuartal I-2020 di 4,5-4,6%

    Sri Mulyani Ramal Pertumbuhan PDB Kuartal I-2020 di 4,5-4,6%

    Jakarta – Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengungkapkan proyeksi pertumbuhan ekonomi Indonesia pada kuartal I-2020 masih lumayan tinggi. Namun pada kuartal II-2020 tantangan besar sudah menanti. “Januari sampai Februari ada momentum pemulihan dari 2019. Konsumsi, investasi, bahkan ekspor menunjukkan perkembangan positif. Bahkan konsumsi sampai Maret minggu pertama masih bagus,” kata Sri Mulyani dalam konferensi pers […]

  • Covid-19 Berkepanjangan, Sri Mulyani Khawatir RI Bisa Resesi

    Covid-19 Berkepanjangan, Sri Mulyani Khawatir RI Bisa Resesi

    – Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati menceritakan bagaimana buruknya ekonomi Indonesia karena wabah pandemi corona atau Covid-19. Pertumbuhan ekonomi Indonesia bisa tumbuh negatif. Tak hanya itu, Sri Mulyani mengatakan terbuka kemungkinan Indonesia bisa mengalami resesi ekonomi, apabila wabah penyakit Covid-19 tidak kunjung usai. “Kalau kondisi berat panjang, kemungkinan akan terjadi resesi di mana dua kuartal […]

  • Kabar Gembira Emiten Rokok! Boleh Puasa Bayar Cukai 3 Bulan

    Kabar Gembira Emiten Rokok! Boleh Puasa Bayar Cukai 3 Bulan

    Kementerian Keuangan (Kemenkeu) kembali memberikan insentif kepada sektor usaha yang terdampak virus corona atau Covid-19. Tidak cukup hanya insentif perpajakan dan bea masuk barang impor, kali ini untuk sektor cukai. Direktorat Jenderal Bea dan Cukai (DJBC), saat ini menunda para pelaku usaha melakukan pembayaran pita cukai rokoknya. Hal ini sebagai akibat dari tersendatnya logistik barang […]

  • Sri Mulyani: Waspada Penerimaan Pajak ke Depan!

    Sri Mulyani: Waspada Penerimaan Pajak ke Depan!

    Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati meramalkan penerimaan pajak ke depan cukup berat. Saat ini penerimaan pajak sudah negatif 2,5%. “Total penerimaan pajak sudah negatif 2,5%. PPh migas turun drastis. Harga minyak merosot tajam dan kurs melemah,” paparnya, Jumat (17/4/2020). PPh migas telah terkontraksi 28,6% dan realisasi penerimaan pajak hanya Rp 241,6 triliun atau baru 14,7 […]

  • Sri Mulyani Ungkap Bukti Baru Gelombang PHK Akibat Corona

    Sri Mulyani Ungkap Bukti Baru Gelombang PHK Akibat Corona

    Pandemi virus corona (Covid-19) mendatangkan dampak yang tidak main-main. Di bidang ekonomi, virus ini membuat lapangan kerja menyusut. Gelombang Pemutusan Hubungan Kerja (PHK) tidak terhindarkan seiring penerapan social distancing yang membuat aktivitas masyarakat sangat terbatas. Roda perekonomian berjalan lambat, dan memaksa dunia usaha melakukan efisiensi. Sri Mulyani Indrawati, Menteri Keuangan, mengungkapkan bukti terbaru bahwa gelombang […]

WhatsApp WA only