Author: Admin 10

  • Pemerintah Resmi Tanggung Pajak UMKM Selama Enam Bulan

    Pemerintah Resmi Tanggung Pajak UMKM Selama Enam Bulan

    JAKARTA — Pemerintah resmi menanggung Pajak Penghasilan (PPh) final tarif 0,5 persen Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) sejak April hingga September. Kebijakan ini tertuang dalam Peraturan Menteri Keuangan (PMK) Nomor 44 Tahun 2020 tentang Insentif Pajak untuk Wajib Pajak Terdampak Pandemi Corona Virus Disease 2019 yang mulai berlaku pada Senin (27/4). Direktur Penyuluhan, Pelayanan, […]

  • Gaji Rp 200 Juta Setahun Bebas Pajak di Tengah Corona, Masyarakat Semringah

    Gaji Rp 200 Juta Setahun Bebas Pajak di Tengah Corona, Masyarakat Semringah

    Jakarta – Salah satu paket stimulus ekonomi pemerintah dalam menghadapi gejolak ekonomi akibat pandemi Virus Corona (COVID-19) adalah penghapusan pungutan Pajak Penghasilan (PPh) pasal 21.  Per April 2020, karyawan atau pekerja dengan pendapatan sampai dengan Rp 200 juta per tahun akan menerima gaji utuh tanpa potongan pajak untuk sementara waktu sampai pandemi mereda.   Selama ini PPh 21 dibebankan […]

  • Daftar Insentif Pajak Bagi Pengusaha yang Terdampak Virus Corona

    Daftar Insentif Pajak Bagi Pengusaha yang Terdampak Virus Corona

    Jakarta Pemerintah melalui Menteri Keuangan telah menambah jumlah sektor usaha yang dapat menerima fasilitas pajak dalam rangka mengurangi beban ekonomi wajib pajak akibat wabah Covid-19. Selain memperluas sektor usaha penerima fasilitas yang sebelumnya sudah tersedia, pemerintah juga memberikan fasilitas baru yang ditujukan kepada pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM).  Direktur Penyuluhan, Pelayanan, dan Hubungan Masyarakat Direktorat Jenderal […]

  • Buruh Dihimpit Bayang Corona, PHK dan Ancaman Omnibus Law

    Buruh Dihimpit Bayang Corona, PHK dan Ancaman Omnibus Law

    Jakarta, Peringatan Hari Buruh Internasional atau Mayday yang jatuh pada Jumat 1 Mei ini terasa ambyar bagi kaum buruh. Tak ada aksi turun ke jalan menyuarakan aspirasi mereka. Di sisi lain, pandemi virus corona yang mewabah di Indonesia berdampak parah bagi kaum buruh dan kelas pekerja karena berada dalam bayang-bayang ancaman Pemutusan Hubungan Kerja (PHK). Kementerian Ketenagakerjaan pada 13 April lalu menyebut jumlah pekerja yang […]

  • Corona, REI Usulkan Restrukturisasi Kredit dan Potongan Pajak

    Corona, REI Usulkan Restrukturisasi Kredit dan Potongan Pajak

    Jakarta, Persatuan Perusahaan Real Estate Indonesia (REI) mengusulkan pemerintah memberikan restrukturisasi kredit bagi sektor properti di masa pandemi Covid-19. Ketua Umum DPP REI Paulus Totok Lusida menilai, pelonggaran kredit berupa penghapusan bunga kredit selama enam bulan atau penangguhan pembayaran bunga dan angsuran pokok selama 12 bulan cukup membantu sektor properti. Menurutnya, keberlangsungan bisnis real estate saat […]

WhatsApp WA only