NEWS
-
Kabar Baik dari China, Ada Tanda Denyut Ekonomi Mulai Kencang
Jakarta, Bisnis properti komersial seperti perkantoran, gudang, dan ruko di China memasuki tren pemulihan. Hal ini bertolak belakang dengan segmen penjualan properti tinggal seperti rumah dan apartemen yang anjlok di negara itu. Mengutip laporan CNBC International, analis dan pengembang properti mengatakan kantor, gudang, dan pusat bisnis terbukti tangguh serta terus menghasilkan pendapatan sewa yang stabil. Grup […]
-
Kadin sebut langkah pemerintah terkait alokasi APBN untuk bansos tepat
Tentunya transisi ini harus didukung dengan kebijakan fiskal lainnya seperti insentif dan pengurangan pajak pada pelaku usaha di bidang energi terbarukan agar transisi energi bisa dipercepat Jakarta (ANTARA) – Kamar Dagang dan Industri (Kadin) menilai langkah pemerintah mengalokasikan 25 persen Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) untuk bantuan sosial (bansos) atau bantuan langsung tunai (BLT) […]
-
Daftar NPWP Online Jadi Wajib Pajak Baru? Cek di Sini
JAKARTA, Wajib pajak orang pribadi yang baru mendaftarkan diri pada periode 8 Juli 2022 hingga 31 Desember 2023 akan mendapatkan Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP) dengan format 15 digit. Sesuai dengan ketentuan pada Pasal 10 ayat (1) PMK 112/2022, selain mendapat NPWP 15 digit, Nomor Induk Kependudukan (NIK) wajib pajak orang pribadi tersebut juga akan […]
-
Kenaikan Harga BBM Momentum Kejar Target Bauran Energi Nasional
Kenaikan harga minyak dunia yang berdampak pada kenaikan harga Bahan Bakar Minyak (BBM) dinilai jadi momentum untuk mengejar target Bauran Energi Nasional 2025. Salah satunya melalui optimalisasi gas bumi yang dinilai langkah strategis sebagai tahap transisi menuju penggunaan Energi Baru Terbarukan (EBT) yang lebih besar sebagai sumber energi primer utama di masa depan. Pemerintah menetapkan […]
-
Pemkot Palangka Raya susun naskah penggabungan Perda Pajak-Retribusi
Pemerintah Kota Palangka Raya, Provinsi Kalimantan Tengah melalui Badan Pengelola Pajak dan Retribusi Daerah (BPPRD) menyusun naskah terkait penggabungan Peraturan Daerah (Perda) Pajak dan Perda Retribusi menjadi satu Perda. “Saat ini kita tengah berupaya menggabungkan Perda Pajak dan Perda Retribusi menjadi satu Perda. Paling lambat kami targetkan penyusunan naskahnya selesai sebelum akhir tahun ini,” kata […]