Author: Admin 02

  • Membidik Pengemplang Pajak Hingga Luar Negeri

    Membidik Pengemplang Pajak Hingga Luar Negeri

    JAKARTA. Pemerintah terus berupaya menggenjot penerimaan pajak. Salah satu cara:  menutup celah penghindaran pajak, termasuk pajak dari wajib pajak yang asetnya di luar negeri.  Padahal, potensi kerugian Indonesia akibat penyalahgunaan pajak terbilang besar. Di tingkat global ditaksir bisa mencapai US$ 2,81 miliar per tahun. Nilai ini setara 2,6% terhadap total penerimaan pajak Indonesia (lihat tabel). Agar […]

  • Insentif PPN Dicabut, Alam Sutera Realty (ASRI) Tetap Ngebut

    Insentif PPN Dicabut, Alam Sutera Realty (ASRI) Tetap Ngebut

    JAKARTA. Berakhirnya program insentif Pajak Pertambahan Nilai (PPN) Ditanggung Pemerintah (DTP) 100% pada 30 Juni 2024, bakal memukul penjualan emiten properti. Selama ini, kontribusi insentif tersebut cukup besar terhadap penjualan emiten. Tak terkecuali bagi PT Alam Sutera Realty Tbk (ASRI). Di semester pertama tahun ini, 25%-30% penjualan ASRI berasal dari program PPN DTP. Penjualan ini […]

  • Family Office Bertolak Belakang dengan Wealth Tax

    Family Office Bertolak Belakang dengan Wealth Tax

    JAKARTA. Pemerintah terus memburu sumber pendanaan untuk memompa ekonomi domestik. Kali ini pemerintah merancangnya melalui family office atau kantor keluarga. Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, Sandiaga Uno menyebutkan, family office adalah sebuah kluster keuangan yang memberikan kemudahan pelayanan bagi keluarga-keluarga atau individu tajir untuk menanamkan dananya di Indonesia. Kelak, pemerintah akan membentuk tim untuk mengkaji dari […]

  • Insentif PPN DTP Dongkrak Penyaluran KPR

    Insentif PPN DTP Dongkrak Penyaluran KPR

    JAKARTA. Kredit kepemilikan rumah (KPR) tumbuh mekar di paruh pertama tahun ini. Hal itu tak lepas adanya insentif Pajak Pertambahan Nilai (PPN) Ditanggung Pemerintah (DTP) untuk pembelian properti hingga Rp 5 miliar. Namun, insentif PPN DTP 100% hanya berlaku untuk pembelian rumah yang diserahterimakan dari November 2023 sampai 30 Juni 2024. Insentif masih berlaku untuk […]

  • Setoran Pajak Ekonomi Digital Hampir Rp 25 Triliun

    Setoran Pajak Ekonomi Digital Hampir Rp 25 Triliun

    JAKARTA. Satu lagi muncul tanda-tanda ekonomi Indonesia sedang tidak baik-baik saja. Setoran pajak korporasi alias pajak penghasilan (PPh) badan menyusut signifikan. Kementerian Keuangan mencatat, penerimaan PPh badan periode Januari-Mei 2024 secara bruto turun 27,3% year-on-year (yoy). Di periode sama tahun lalu, PPh badan bruto masih tumbuh 9,5% yoy. Celakanya, secara neto, PPh badan Januari-Mei 2024 […]

WhatsApp WA only