Target Pertumbuhan Ekonomi 2019 Diturunkan Jadi 5,2%

Jakarta – Badan Anggaran (Banggar) DPR RI bersama dengan pemerintah telah mengesahkan laporan realisasi APBN 2019 di semester pertama dan prognosis semester kedua tahun ini.

Salah satu isi dari prognosis tersebut adalah proyeksi pertumbuhan ekonomi di semester II-2019 di level 5,2%. Target tersebut lebih rendah dari target APBN 2019 sebesar 5,3%.

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati menekankan bahwa pemerintah saat ini lebih fokus untuk meningkatkan kualitas dari pertumbuhan ekonomi. Sehingga dampaknya akan terasa dalam mengurangi tingkat pengangguran dan kemiskinan.

Sumber : Detik.com

Comments

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

WhatsApp WA only